Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil UFC 255 - Bak Pancung Lawan, Deiveson Figuiredo Masih Rajai Kelas Terbang

By Agung Kurniawan - Minggu, 22 November 2020 | 13:35 WIB
Selebrasi Deiveson Figuiredo usai mempertahankan sabuk juara kelas ringan UFC dalam event UFC 255, Minggu (22/11/2020)
twitter.com/ufc
Selebrasi Deiveson Figuiredo usai mempertahankan sabuk juara kelas ringan UFC dalam event UFC 255, Minggu (22/11/2020)

BOLASPORT.COM - Deiveson Figuiredo tidak membutuhkan waktu lama untuk mempertahankan sabuk juara kelas terbang saat tampil pada event UFC 255.

Hasil manis kembali diraih oleh Deiveson Figuiredo tatkala berjumpa petarung asal Amerika Serikat, Alex Perez, pada main event UFC 255, Minggu (22/11/2020) pagi WIB.

Dalam laga yang berlangsung di UFC APEX, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat tersebut, Deiveson Figuiredo hanya membutuhkan waktu satu ronde saja untuk menang.

Ronde pertama berjalan, Alex Perez langsung melayangkan sebuah lowkick meski belum mampu melukai Deiveson Figueiredo.

Baca Juga: Hasil UFC 255 - Via 5 Ronde, Shevchenko Masih Jadi Ratu Kelas Terbang

Adu tendangan kemudian terjadi sebelum Perez mampu menyudutkan Figueiredo ke dinding oktagon.

Figueiredo lantas mengincar kaki Perez. Perez berhasil lolos dan hampir berhasil menindih tubuh Figueiredo ke matras.

Akan tetapi, Figuiredo dengan cerdik membalikkan keadaan dan malah membuat Perez melakukan tap out pada ronde pertama.

Perez tidak berkutik setelah petarung asal Brasil tersebut mengeluarkan teknik Guillotine Choke.

Baca Juga: Bos UFC Siapkan Daftar Lawan untuk Khabib Nurmagomedov, Ada 4 Nama


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X