Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bareng Valentino Rossi, Franco Morbidelli Yakin Petronas Yamaha SRT Bisa Tandingi Tim Pabrikan MotoGP

By Muhamad Husein - Senin, 23 November 2020 | 19:20 WIB
Valentino Rossi (kiri) dan muridnya yaitu Franco Morbidelli (kanan) saat menjalani tes pramusim di Sirkuit Sepang.
twitter.com/VRRidersAcademy
Valentino Rossi (kiri) dan muridnya yaitu Franco Morbidelli (kanan) saat menjalani tes pramusim di Sirkuit Sepang.

BOLASPORT.COM - Pembalap Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli, tak sabar menyambut MotoGP 2021 untuk berlomba dengan rekan setim baru, Valentino Rossi.

Franco Morbidelli akan mendapatkan rekan setim baru pada MotoGP 2021 dalam diri mentornya sendiri di akademi, Valentino Rossi.

Valentino Rossi akan bertukar posisi dengan Fabio Quartararo yang musim depan pindah ke tim pabrikan Yamaha.

Kepercayaan diri Franco Morbidelli semakin tinggi dengan pencapaian gemilang pada hajatan balap musim ini.

Baca Juga: Tai Tzu Ying Masih Ragu untuk Berkompetisi pada Seri Asia di Thailand

Pembalap asal Italia tersebut mendapat hikmah dari dari kerja kerasnya setelah menjadi runner up kejuaraan pada MotoGP 2020.

Morbidelli mengoleksi 158 poin berkat catatan lima podium dengan tiga dari 14 seri balap yang dilangsungkan.

Di sisi lain, pencapaian Rossi terbilang mengecewakan dengan rentetan hasil gagal finis dan dua kali absen karena terjangkit Covid-19.

The Doctor menutup MotoGP 2020 dengan bertengger di peringkat 15 klasemen, tertinggal 92 poin dari Morbidelli.

Baca Juga: Franco Morbidelli Bahagia Jadi Runner-up MotoGP 2020 meski Pakai Motor Lawas


REKOMENDASI HARI INI

Jorge MartinJadi Korban Polemik 2 Acara TV, Diancam Tidak Akan Tampil karena Perjanjian Eksklusif

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X