Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Vs Atalanta - Klopp Nyatakan Mohamed Salah Siap Comeback

By Adi Nugroho - Rabu, 25 November 2020 | 05:15 WIB
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, memeluk Mohamed Salah seusai laga Liga Inggris kontra Leeds United di Stadion Anfield, Sabtu (12/9/2020).
TWITTER.COM/LFC
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, memeluk Mohamed Salah seusai laga Liga Inggris kontra Leeds United di Stadion Anfield, Sabtu (12/9/2020).

BOLASPORT.COM - Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengungkapkan bahwa Mohamed Salah sudah siap untuk dimainkan kembali kala The Reds berjumpa Atalanta.

Liverpool akan bertemu dengan wakil Italia, Atalanta, dalam matchday 4 grup D Liga Champions 2020-2021, Rabu (25/11/2020) atau Kamis dini hari WIB.

Jelang dimainkannya laga tersebut, Liverpool mendapat angin segar.

Striker andalan mereka, Mohamed Salah, sudah bisa dilibatkan kembali ke dalam pertandingan.

Baca Juga: Spurs Sukses Puncaki Klasemen Liga Inggris karena Jose Mourinho Cuci Otak Semua Pemainnya

Seperti diketahui, sebelumnya Mohamed Salah sempat diragukan bisa tampil pada laga yang akan dihelat di Stadion Anfield itu karena ia positif virus corona.

Salah mendapati dirinya tertular virus corona ketika sedang bertugas untuk timnas Mesir pada jeda internasional.

Kabar Salah bisa dimainkan di laga kontra Atalanta disampaikan langsung oleh pelatih Liverpool, Juergen Klopp, dalam konferensi pers pra-pertandingan.

Baca Juga: Cederanya Virgil van Dijk Justru Bikin Liverpool Makin Hebat Musim Ini

Menurut penuturan Klopp, Salah sudah kembali berlatih bersama rekan setimnya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Liverpool
REKOMENDASI HARI INI

Kantongi Tiga Kemenangan Beruntun, Kalsel Maju ke Putaran Final Sebagai Juara Pool

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X