Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - Penyelamatan Super, Kiper Bau Kencur Liverpool Mentahkan Sundulan Striker Buangan Real Madrid

By Ade Jayadireja - Rabu, 2 Desember 2020 | 13:15 WIB
Kiper muda Liverpool, Caoimhim Kelleher, dalam laga kontra Ajax Amsterdam pada Selasa (1/12/2020).
TWITTER.COM/LIVECHOLFC
Kiper muda Liverpool, Caoimhim Kelleher, dalam laga kontra Ajax Amsterdam pada Selasa (1/12/2020).

BOLASPORT.COM - Kiper muda Liverpool, Caoimhim Kelleher, mencuri perhatian setelah tampil memukau dalam duel melawan Ajax Amsterdam.

Caoimhim Kelleher mendapat jatah tampil ketika Liverpool menjamu Ajax Amsterdam pada matchday kelima fase grup Liga Champions 2020-2021.

Bermain di Anfield, Selasa (1/12/2020), penjaga gawang berusia 22 tahun itu berhasil menggantikan peran Alisson Becker dengan baik.

Dia mencatatkan empat penyelamatan yang berujung kemenangan 1-0 bagi tim tuan rumah.

Salah satu aksi hebat Kelleher adalah menepis sundulan jarak dekat dari striker buangan Real Madrid, Klaas-Jan Huntelaar, saat tiga menit jelang bubaran.

 Baca Juga: Real Madrid Bisa Lolos ke Babak 16 Besar Liga Champions, asalkan...

"Jelas, saya senang melakukan itu (menepis tandukan Huntelaar) untuk membantu tim meraih tiga poin," kata Kelleher selepas pertandingan.

"Itulah alasan saya berada di sana dan saya beryukur bisa menolong tim," ujar Kelleher menambahkan.

Performa apik Kelleher juga mendapat apresiasi dari pelatih The Reds, Juergen Klopp.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Twitter
REKOMENDASI HARI INI

Persib Bandung Belum Berpikir untuk Lepas David da Silva

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X