Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Peforma Mike Tyson Saat Hadapi Roy Jones Lebih Mantap dari 2 Legenda Tinju Ini

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 3 Desember 2020 | 18:25 WIB
Dua petinju legendaris, Mike Tyson (kiri) dan Muhammad Ali (kanan).
TWITTER.COM/BADLEFTHOOK
Dua petinju legendaris, Mike Tyson (kiri) dan Muhammad Ali (kanan).

BOLASPORT.COM - Legenda tinju, George Foreman, menilai penampilan Mike Tyson saat menghadapi Roy Jones Jr membuatnya takjub.

Mike Tyson telah menuntaskan keinginan untuk naik ke atas ring lagi setelah 15 tahun pensiun.

Pada kesempatan untuk melakoni comeback, Tyson menghadapi Roy Jones Jr pada laga ekshibisi di Staples Center, California, Amerika Serikat, Minggu (29/11/2020).

Hasil pertarungan Tyson vs Jones selama delapan ronde itu berakhir tanpa pemenang alias imbang.

Baca Juga: Kesaksian Lennox Lewis, Mike Tyson seperti Raksasa sejak Usia 15 Tahun

Setelah duel tersebut selesai, George Foreman turut angkat bicara melihat penampilan Tyson.

Menurut Foreman, sosok berjuluk Si Leher Beton itu tampil hebat bahkan melebihi peforma dua legenda tinju, Sonny Liston dan Muhammad Ali.

"Saya melakukan ekshibisi dengan Sonny Liston, saya melihat Muhammad Ali melakukan ekshibisi, tetapi saya belum pernah melihat yang semenarik ini, tidak pernah," kata Foreman dikutip BolaSport.com dari TMZ.

Baca Juga: Cerita Petarung Wanita Ini Trauma karena Insiden McGregor dan Khabib jelang UFC 223

Sosok berjuluk Big George itu sekarang menjadi yakin bahwa Tyson bisa berkarier di level tinju profesional.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : tmz.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X