Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Pep Guardiola Tak Ganti Pemain Sama Sekali di Laga Man City Vs Fulham

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 6 Desember 2020 | 18:15 WIB
Pep Guardiola memiliki alasan tersendiri dengan tidak melakukan pergantian pemain sama sekali di laga Manchester City kontra Fulham.
TWITTER.COM/SKYSPORTSSTATTO
Pep Guardiola memiliki alasan tersendiri dengan tidak melakukan pergantian pemain sama sekali di laga Manchester City kontra Fulham.

BOLASPORT.COM - Pep Guardiola memiliki alasan tersendiri dengan tidak melakukan pergantian pemain sama sekali di laga Manchester City kontra Fulham.

Manchester City kembali menuai hasil maksimal saat menjamu klub promosi, Fulham, di Stadion Etihad, Sabtu (5/12/2020).

Manchester City sukses menang dengan skor 2-0 masing-masing lewat gol Raheem Sterling pada menit ke-5 dan penalti Kevin De Bruyne pada menit ke-26.

Dengan hasil tersebut, Manchester City naik ke posisi kelima dengan koleksi 18 poin dari 10 laga.

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, rupanya mencetak rekor aneh dalam laga tersebut.

Baca Juga: Hasil Lengkap UFC Vegas 16 - Bertaburan Petarung Amankan Rekor Tak Terkalahkan

Guardiola sama sekali tidak melakukan pergantian pemain dalam laga tersebut.

Hal itu merupakan kali pertama dilakukan Guardiola dalam 416 pertandingan di lima liga top Eropa.

Setidaknya, pelatih asal Spanyol itu selalu melakukan satu pergantian saat masih menukangi Barcelona dan Bayern Muenchen.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Punya Target Ambisius: Timnas Indonesia Tembus 15 Besar Dunia Pada 2045

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X