Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Satu Hal Bikin Bek Persija Ryuji Utomo Kalahkan 9 Bek Penang FC

By Alif Mardiansyah - Jumat, 11 Desember 2020 | 18:00 WIB
Bek Persija Jakarta, Ryuji Utomo, sedang melakukan pemanasan  jelang melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta (29/2/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPOT.COM
Bek Persija Jakarta, Ryuji Utomo, sedang melakukan pemanasan jelang melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta (29/2/2020)

BOLASPORT.COM - Setelah dipinjamkan oleh Persija, Ryuji Utomo berhasil mengalahkan sembilan bek Penang FC dalam satu hal.

Seperti diketahui, Penang FC telah berhasil mendapatkan Ryuji Utomo dari Persija Jakarta, 1 Desember 2020.

Penang FC mampu menghadirkan bek Persija Jakarta, Ryuji Utomo, dengan berstatus pemain pinjaman.

Persija Jakarta meminjamkan Ryuji Utomo ke klub Liga Malaysia, Penang FC selama satu musim ke depan atau hingga Desember 2021.

Kedatangan Ryuji ke Penang FC kemungkinan besar dapat menambah kekuatan pertahanan tim dengan berjuluk The Panthers.

Lagi pula, Penang FC akan mentas dan bersaing di kasta tertinggi sepak bola Malaysia, Liga Super Malaysia pada musim 2021.

Baca Juga: Satu Alasan Arema FC Tak Mau Lepas Dedik Setiawan ke Luar Negeri

Ryuji Utomo dan kawan-kawan nanti akan menghadapi lawan-lawan seperti Johor Darul Takzim, Kedah FA, Terengganu FC, FA Selangor, dan lain-lain.

Dengan kehadiran Ryuji membuat Penang FC memiliki stok bek-bek tangguh yang dimilikinya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Timor Leste Luis Figo Tertantang Ikut Jejak Sang Idola Gali Freitas untuk Main di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X