Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bhayangkara Solo FC Berencana Gelar Latihan pada Awal Januari

By Abdul Rohman - Sabtu, 12 Desember 2020 | 18:15 WIB
Pemain sayap Bhayangkara FC, Saddil Ramdani, sedang latihan jelang laga menghadapi Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap Bhayangkara FC, Saddil Ramdani, sedang latihan jelang laga menghadapi Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)

BOLASPORT.COM - Bhayangkara Solo FC dijadwalkan kembali menggelar latihan tim pada awal Januari 2021.

Hal tersebut diungkapkan oleh Chief Operating Officer (COO) Bhayangkara Solo FC, Komisaris Besar Polisi (Kombespol) Sumardji.

Sejak rencana kompetisi Liga 1 bergulir pada November 2020 batal terlaksana, skuad Bhayangkara Solo FC telah diliburkan.

Baca Juga: Impresif di AC Milan, Zlatan Ibrahimovic Akui Terinspirasi Cedera Parah Saat di Man United

Selama diliburkan, pemain Bhayangkara Solo FC diharapkan tetap menjaga kondisi fisik mereka.

"Sebenarnya kalau enggak ini (ada halangan), kami (Bhayangkara Solo FC) latihan tanggal 2 (Januari 2021)," kata Sumardji kepada BolaSport.com, Sabtu (12/12/2020).

Klub yang berjulukan The Guardian itu akan menggelar latihan di stadion milik Universitas Sebelas Maret Surakarta (UNS), Solo, Jawa Tengah.

Baca Juga: Bagi Dimitar Berbatov, Latihan Bersama Cristiano Ronaldo Bak Sedang Perang

Pada lanjutan Liga 1, Indra Kahfi dkk bermarkas di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X