Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Pemain Asing Liga 1 yang Berlatih dengan Klub Eropa

By Metta Rahma Melati - Senin, 14 Desember 2020 | 16:45 WIB
Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, ditempel ketat oleh bek Persib Bandung, Nick Kuipers, dalam lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (28/10/2019).
MEDIA PERSIJA
Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, ditempel ketat oleh bek Persib Bandung, Nick Kuipers, dalam lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (28/10/2019).

BOLASPORT.COM - Tiga pemain Liga 1 berlatih dengan klub lain di Eropa di tengah terhentinya kompetisi.

Terhentinya kompetisi Liga 1 2020 membuat beberapa pemain asing kembali ke negara asalnya.

Beberapa di antaranya pun ikut berlatih dengan klub lain di Eropa.

Berikut tiga pemain Liga 1 yang ikut berlatih dengan klub lain di Eropa:

1. Flavio Beck Junior

Flavio Bekc Junior mengikuti latihan di salah satu klub asal kroasia, NK Solin.

NK Solin adalah tim yang bermain di divisi dua Liga Kroasia.

Baca Juga: Untuk Timnas U-19 Indonesia PSSI Siap Berikan yang Terbaik

Gelandang PSIS itu mengaku bersyukur bisa mengikuti latihan.

Alasannya, dengan terus berlatih, tetap menjaga kebugaran fisik selama liburan.

2. Nick Kuipers

Bek Persib Bandung, Nick Kuipers
DOK PERSIB
Bek Persib Bandung, Nick Kuipers

Pemain Persib Bandung itu menjalani latihan dengan klub lamanya di Belanda, MVV Maastricht.

Hal itu bertujuan untuk menjaga kebugaran.

Soal berlatih dengan MV Maastricht, pelatih Persib, Robert Rene Alberts sering berkomunikasi dengan Nick Kuipers.

"Nick berlatih bersama klub lamanya, MVV, yang berada di Selatan Belanda," ucap Robert Alberts dilansir Bolasport.com dari Kompas.

"Nick sangat mengetahui klub itu karena dia juga berasal dari klub Maastricht," kata Robert kepada wartawan, Jumat (11/12/2020).

"Jadi, Nick diberikan kebebasan untuk berlatih bersama Maastricht, kami juga tetap sering berkomunikasi soal itu," sambung pelatih 66 tahun itu.

3. Marko Simic

Marko Simic diketahui mengenakan jersey milik klub divisi dua, Liga Bosnia-Herzegovina, HSK Posusje.

Penyerang Persija Jakarta itu diperkenalkan melalui unggahan instagram resmi HSK Posusje pada 30 November 2020.

Simic diketahui hanya akan berlatih selama sepekan bersama HSK Posusje.

"Hari ini (30 November 2020) klub kami dikunjungi Marko Simic, bintang sepak bola Indonesia dan pemain Persija Jakarta," tulis HSK Posusje seperti dikutip oleh BolaSport.com dari Instagram-nya.

"Marko sangat terkejut dengan Stadion Mokri Dolac (markas HSK Posusje) dan dia (Simic) akan tinggal di Posusje selama tujuh hari ke depan dan berlatih di lapangan hijau."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by HŠK Posušje (@hsk_posusje)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Doakan Como Tetap Bertahan di Serie A, Erick Thohir Berharap Bisa Datangkan Lebih Banyak Pemain Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X