Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jose Mourinho Pertanyakan Klaim Badai Cedera yang Diderita Liverpool

By Adi Nugroho - Rabu, 16 Desember 2020 | 05:15 WIB
Juergen Klopp (kanan) dan Jose Mourinho.
TWITTER.COM/ANYTHINGLFC_
Juergen Klopp (kanan) dan Jose Mourinho.

BOLASPORT.COM - Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, mempertanyakan kebenaran klaim badai cedera yang sedang diderita Liverpool.

Belakangan ini Liverpool dianggap sedang dilanda badai cedera.

Jika melihat fakta di lapangan, maka anggapan tersebut sebenarnya tidak salah.

Pasalnya, Liverpool memang telah kehilangan banyak pemain inti karena masalah cedera.

Baca Juga: Inter Milan Cuma Penonton Drawing Liga Champions dan Liga Europa, Conte Siap Buang 5 Pemain

Sebut saja dua bek senior Liverpool, Virgil van Dijk dan Joe Gomez, yang harus menepi karena cedera.

Selain kedua nama tersebut, Liverpool juga kehilangan James Milner dan Diogo Jota.

Meski demikian, anggapan tersebut tidak berlaku di mata pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho.

Baca Juga: Berstatus Paling Senior, Fernando Alonso Kuasai Tes Pembalap Muda F1

Menurut Mourinho, Liverpool masih memiliki banyak pemain yang sehat untuk dimainkan, termasuk dalam laga yang mempertemukan The Reds dengan tim besutannya pada Rabu (16/12/2020) waktu setempat atau Kamis pukul 03.00 WIB.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : BBC Sport
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pastikan Mees Hilgers Tidak Alami Cedera Parah, Bisa Bela Timnas Indonesia Saat Hadapi Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X