Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legawa Tak Lolos Piala AFC 2021, Pelatih Persib Doakan Persija dan Bali United

By Arif Setiawan - Jumat, 18 Desember 2020 | 14:45 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.
PERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts menerima keputusan timnya tidak masuk dalam Piala AFC 2021.

Sebelumnya Persib menjadi salah satu kandidat wakil Indonesia di Piala AFC 2021.

Peluang ini muncul setelah Maung Bandung berhasil mendapatkan lisensi klub AFC.

Persib bisa saja menggantikan tempat PSM yang tidak lolos lisensi tersebut.

Tetapi belum lama ini PSSI telah resmi mengumumkan dua wakil Indonesia.

Baca Juga: Malaysia akan Punya 2 Pemain Naturalisasi, Satu Pemain Pernah Dirumorkan Gabung Persib

Tepatnya pada Rabu (16/12/2020) PSSI menunjuk Bali United dan Persija Jakarta sebagai tim yang akan tampil di Piala AFC 2021.

Menanggapi ini, pelatih Persib, Robert Rene Alberts dengan ikhlas hati menerima keputusan tersebut.

"Keptusan telah dibuat," kata Robert, dilansir BolaSport.com dari Kompas.com.

"Dan kami semua tentu harus menerimanya," ujarnya.

Baca Juga: Martunis Sempat Ditawari ke Manchester United oleh Cristiano Ronaldo

Lebih lanjut, Robert pun mendoakan Bali United dan Persija bisa tampil apik di Piala AFC 2021.

Hal tersebut didasari karena kedua klub membawa nama Indonesia di kancah Asia.

Tak sendiri, pelatih asal Belanda ini juga berharap seluruh masyarakat juga memberikan dukungannya untuk Bali United dan Persija.

"Semuanya tentu harus mendukung Bali dan Persija supaya mempunyai hasil bagus di Piala AFC karena mewakili Indonesia," ucap Robert.

"Jadi, kami mendoakan semoga beruntung tentunya," tuturnya.

Baca Juga: Pelatih Bali United Tak Bisa Melihat Timnya Tanpa Pemain Asing

Sementara itu dalam pelaksanaannya, akibat Pandemi Covid-19 belum seusai format Piala AFC 2021 alami sedikit perubahan.

Salah satunya yaitu terkait fase grup yang akan dipusatkan di satu negara dengan format single-round robin.

Para pemain Bali United merayakan gol yang dicetak Melvin Platje ke gawang Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.
INSTAGRAM BALI UNITED
Para pemain Bali United merayakan gol yang dicetak Melvin Platje ke gawang Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.

Ini membuat Bali United dan persija hanya akan bermain tiga laga menghadapi lawannya di masing-masing grup.

Namun untuk Persija, bila ingin masuk babak fase grup terlebih dahulu harus jalani laga play-off pada 18-19 Mei 2021.

Sementara Bali United sudah dipastikan masuk fase grup dan dijadwalkan gelar pertandingan perdananya pada 22 Juni 2021.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Ditargetkan Lolos ke Babak Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136