Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Libas Eibar, Real Madrid Pepet Atletico di Puncak

By Adi Nugroho - Senin, 21 Desember 2020 | 06:10 WIB
Ilustrasi berita Liga Spanyol.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Spanyol.

BOLASPORT.COM - Real Madrid sukses menjaga jarak aman dengan pemuncak klasemen sementara Liga Spanyol, Atletico Madrid, setelah mengalahkan Eibar dengan skor 3-1.

Pekan ke-14 Liga Spanyol ditutup dengan laga Eibar menghadapi Real Madrid.

Pertandingan itu, yang dihelat di kandang Eibar, Stadion Ipurua, berakhir dengan skor 3-1 untuk kemenangan sang tamu, Real Madrid.

Tiga gol Real Madrid pada laga tersebut dicetak oleh Karim Benzema (menit ke-6), Luka Modric (13'), dan Lucas Vazquez (90+2')

Adapun gol semata wayang Eibar pada pertandingan itu dicetak oleh Kike (menit ke-28).

Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Real Madrid Bungkam Eibar 3-1 di Ipurua

Berkat kemenangan ini, koleksi poin Real Madrid menjadi 29, setara dengan pemuncak klasemen sementara, Atletico Madrid.

Dengan demikian, kemenangan atas Eibar pun berhasil membantu Real Madrid menjaga jarak aman dengan Atetico Madrid yang tanpa selisih itu.

Selain Eibar vs Real Madrid, jornada 14 yang dimainkan Minggu (20/12/2020) malam waktu setempat juga menghadirkan tiga pertandingan lain.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi LaLiga, ketiga pertandingan tersebut adalah Celta Vigo vs Deportivo Alavaes, Granada vs Real Betis, dan Cadiz vs Getafe.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Spurs Melorot 3 Setrip, Man United Tembus 3 Besar dengan Kondisi +1 Laga

Ketiga pertandingan tersebut sama-sama berkesudahan dengan skor 2-0 dan dimenangi oleh Celta Vigo, Granada, serta Getafe.

Celta Vigo berhasil menang berkat brace alias dwigol Brais Mendez.

Sementara Granada meraih poin penuh berkat dua gol yang dicetak oleh Roberto Soldado, satu lewat penalti, satu lewat permainan terbuka.

Adapun Getafe menang berkat Juan Hernandez serta Nemanja Maksimovic.

Baca Juga: Pelatih Persib Bandung Robert Alberts Kini Punya Kegiatan Lain

Berikut ini hasil lengkap pekan ke-14 Liga Spanyol

Sabtu (19/12/2020):

  • Atletico Madrid 3-1 Elche (Luis Suarez 41', 58', Diego Costa 80'-pen; Lucas Boye 64')
  • Barcelona 2-2 Valencia (Lionel Messi 45+3', Ronald Araujo 52'; Mouchtar Diakhaby 29', Maxi Gomez 69')
  • Osasuna 1-3 Villarreal (Roberto Torres 70'-pen; Gerard Moreno 7', 86', Fernando Nino 29')
  • Levante 2-1 Real Sociedad (Roger Mati 28', Jorge de Frutos 87'; Alexander Isak 22')
  • Sevilla 1-1 Real Valladolid (Lucas Ocampos 31'-pen; Raul Garcia 87')

Minggu (20/12/2020):

  • Celta Vigo 2-0 Real Betis (Brais Mendez 19', 79')
  • Granada 2-0 Real Betis (Roberto Soldado 14'-pen, 20')
  • Cadiz 0-2 Getafe (Juan Hernandez 33', Nemanja Maksimovic 90+4')
  • Eibar 1-3 Real Madrid (Kike 28'; Karim Benzema 6', Luka Modric 13', Lucas Vazquez 90+2')

Klasemen Liga Spanyol

Standings provided by SofaScore LiveScore

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : laliga.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Lawan Timnas Indoneia, Striker Vietnam Sesumbar Mudah untuk Capai Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X