Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BWF Rilis Kalender Turnamen 2021 yang Baru, Indonesia Open Hadir pada Bulan Ini

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 21 Desember 2020 | 18:32 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, bereaksi setelah memastikan diri menjadi juara Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (21/7/2019).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, bereaksi setelah memastikan diri menjadi juara Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (21/7/2019).

BOLASPORT.COM - Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) secara resmi mengumumkan kalender turnamen baru pada paruh pertama tahun 2021.

BWF dalam pernyataan resmi mereka menyatakan telah selesai meninjau ulang kalender turnamen untuk 2021 walau baru sampai kuartal kedua.

Kalender turnamen 2021 telah diratifikasi pada rapat Dewan BWF yang juga diikuti oleh asosiasi bulu tangkis dari negara-negara tuan rumah.

Kalender turnamen BWF 2021 memuat rangkaian turnamen dari awal tahun sampai Olimpiade Tokyo 2020 pada 24 Juli-2 Agustus.

Baca Juga: Ganda Putra Indonesia Siapkan Strategi Jelang Hadapi Tiga Turnamen di Thailand

Penerapan sistem gelembung untuk meminimalisir penyebaran Covid-19 terlihat dengan penyatuan beberapa turnamen yang di lokasi yang sama.

Turnamen Malaysia Open 2021 dan Malaysia Masters 2021 misalnya, mereka akan digelar secara berurutan pada bulan April.

Situasi serupa juga dialami Indonesia yang menggelar dua turnamen berbeda yaitu Indonesia Open 2021 dan Indonesia Masters 2021.

Sebelumnya, Indonesia Masters (Super 500) dilangsungkan pada awal tahun sedangkan Indonesia Open pada pertengahan tahun.

Baca Juga: World Tour Finals 2020 Dinilai Jadi Pecutan Kevin Sanjaya/Marcus Fernaldi


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : bwfbadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X