Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sisi Positif Penundaan Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia

By Arif Setiawan - Jumat, 25 Desember 2020 | 19:30 WIB
Logo yang digunakan PSSI dalam bidding Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia
DOK.PSSI
Logo yang digunakan PSSI dalam bidding Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia

BOLASPORT.COM - Konfederasi Sepak Bola Internasional (FIFA) telah resmi memutuskan untuk membatalkan Piala Dunia U-20 2021.

Bila terlaksana sesuai jadwal, Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia seharusnya dimulai pada Mei hingga Juni 2021.

Namun Pandemi Covid-19 yang tak kunjung usai membuat FIFA memutuskan membatalkan agenda tersebut.

Pembatalan dilakukan selama dua tahun dan kemungkinan Piala Dunia U-20 dimulai tahun 2023.

Menanggapi hal ini, pengamat sepak bola nasional, Mohamad Kusnaeni mengaku kecewa.

Baca Juga: Pemain Timnas U-19 Indonesia Ini Kenang Momen Gemas di Persib

Pasalnya Indonesia selaku tuan rumah telah melakukan banyak persiapan.

Namun terlepas dari semua itu, Kusnaeni menyebut ada sisi positif yang bisa diambil Indonesia akibat ditundanya Piala Dunia U-20.

Lelaki yang sering disapa Bung Kus ini mengaku penundaan membuat Indonesia memiliki waktu lebih untuk lakukan persiapan.

Bukan hanya terkait venue Piala Dunia U-20, dengan waktu yang ada Indonesia juga bisa mempersiapkan tim dengan lebih matang.

Baca Juga: Syahrian Abimanyu Dilepas Madura United ke JDT Tanpa Syarat

"Persiapanya yang lebih diuntungkan," kata Kusnaeni, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar.

"Waktu kita masih cukup lama, kita masih punya dua tahun untuk mempersiapkan tim," ujarnya.

Lebih lanjut, Kusnaeni berharap dalam waktu dua tahun ini federasi sepak bola Indonesia bisa kembali menemukan bakat-bakat muda dari Eropa.

Sesi latihan timnas U-19 Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat
PSSI
Sesi latihan timnas U-19 Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat

Semua dilakukan demi memperkuat timnas yang akan menjadi tumpuan Indonesia di Piala Dunia U-20 nanti.

Baca Juga: Indra Sjafri: Timnas U-16 Indonesia Bakal Jadi Tumpuan di Piala Dunia U-20 2023

"Kemudian federasi mempunyai kesempatan untuk melihat lebih banyak lagi pemain di Eropa yang layak untuk memperkuat timnas di Piala Dunia nanti," ucap Kusnaeni.

"Jadi saya pikir sisi positifnya kita punya kesempatan waktu lebih panjang untuk melakukan persiapan, melakukan monitoring."

"Termasuk menggelar kompetisi yang praktis tahun kemarin tidak ada sama sekali, itu sisi posiifnya," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136