Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal Memble, Mikel Arteta Sebut Hanya karena Kurang Percaya Diri

By Adi Nugroho - Sabtu, 26 Desember 2020 | 16:15 WIB
Momen ketika pelatih Arsenal, Mikel Arteta (kanan) memerintahkan Thomas Partey untuk segera masuk lagi ke dalam lapangan dalam pertandingan melawan Tottenham Hotspur di pekan ke-11 Liga Inggris 2020-2021.
TWITTER.COM/ARSENALNEWSCHAN
Momen ketika pelatih Arsenal, Mikel Arteta (kanan) memerintahkan Thomas Partey untuk segera masuk lagi ke dalam lapangan dalam pertandingan melawan Tottenham Hotspur di pekan ke-11 Liga Inggris 2020-2021.

BOLASPORT.COM - Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, mengatakan bahwa performa buruk The Gunners pada musim ini disebabkan oleh satu hal saja, yakni kurang percaya diri.

Performa Arsenal pada musim 2020-2021, khususnya di ajang tingkat domestik, terbilang cukup buruk alias memble.

Capaian Arsenal di Liga Inggris 2020-2021 adalah salah satu contohnya.

Sampai sekarang, di mana Liga Inggris 2020-2021 telah memainkan 14 pekan pertandingan, Arsenal berada di urutan ke-15 dalam klasemen sementara.

Baca Juga: Bali United Berhasil Amankan Satu Pemain Jebolan Liga Champions

Arsenal bisa berada di papan bawah klasemen karena hanya bisa meraup 14 poin dalam 14 pertandingan yang telah dimainkan.

Adapun rincian hasil yang diperoleh Arsenal pada Liga Inggris musim ini adalah 4 kali menang, 2 imbang, dan 8 kalah.

Buruknya performa Arsenal di atas lapangan pada musim ini tentu disebabkan oleh banyak hal.

Baca Juga: Harapan Pemain Persija Jakarta dalam Rayakan Natal Tahun Ini

Akan tetapi menurut pelatih Arsenal, Mikel Arteta, buruknya performa tim yang bermarkas di Stadion Emirates itu dikarenakan satu hal saja, yakni kurang percaya diri.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Football London
REKOMENDASI HARI INI

Bawa Kabar Bagus ke AC Milan, Eliano Reijnders Bocorkan Masa Depan Sang Kakak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X