Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Edinson Cavani Hanya Bisa Pasrah Usai Dapat Sanksi dari FA soal Unggahan Rasialisme

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 1 Januari 2021 | 15:45 WIB
Penyerang Manchester United, Edinson Cavani, mengaku hanya bisa pasrah usai mendapatkan sanksi dari FA soal unggahannya yang berbau rasialisme.
TWITTER.COM/MUFCMPB
Penyerang Manchester United, Edinson Cavani, mengaku hanya bisa pasrah usai mendapatkan sanksi dari FA soal unggahannya yang berbau rasialisme.

BOLASPORT.COM - Penyerang Manchester United, Edinson Cavani, mengaku hanya bisa pasrah usai mendapatkan sanksi dari FA soal unggahannya yang berbau rasialisme.

Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) secara resmi telah menjatuhkan sanksi kepada penyerang Manchester United, Edinson Cavani.

Cavani mendapatkan hukuman dari FA setelah unggahan di akun Instagram pribadinya dinilai berbau rasialisme.

Cavani diketahui mengunggah kalimat gracias negrito untuk membalas komentar dari temannya usai menjadi pahlawan kemenangan Man United atas Southampton di Liga Inggris pada 29 November 2020.

Ucapan yang dikeluarkan pemain asal Uruguay itu sebenarnya merupakan hal yang biasa disampaikan di Amerika Latin.

Baca Juga: Tahun Baru, Solskjaer Klaim Man United Sudah Berubah secara Mental

Dalam konteks budaya Amerika Latin, kata 'negrito' bisa berarti banyak hal, baik orang berbadan kecil berkulit gelap maupun orang berbadan kecil berambut hitam.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sky Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X