Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lanjutkan Laga Ekshibisi, Mike Tyson: Saya Akan Lebih Baik Kali Ini

By Muhamad Husein - Sabtu, 2 Januari 2021 | 10:40 WIB
Legenda tinju, Mike Tyson.
TWITTER.COM/WORLDBOXINGNEWS
Legenda tinju, Mike Tyson.

BOLASPORT.COM - Legenda tinju dunia kelas berat, Mike Tyson, berencana melanjutkan kembali pertandingan laga ekshibisi pada 2021. 

Mike Tyson berencana tampil di ring tinju lagi setelah berhadapan dengan Roy Jones Jr pada November lalu. 

Laga ekshibisi Mike Tyson vs Roy Jones Jr yang berakhir imbang membuat petinju berjuluk Si Leher Beton ketagihan untuk mencari penantang lain. 

Mike Tyson kembali dari pensiun dari pertandingan terakhir usai dikalahkan Kevin McBride pada 2005 lalu.

Baca Juga: Manajer Yakin Deontay Wilder Bisa Jegal Laga Anthony Joshua vs Fury

Debut Tyson di usia yang tak lagi muda diisi dengan pertandingan melawan mantan juara dunia empat divisi, Roy Jones Jr

Laga tersebut ternyata memecahkan rekor pay per view (PPV) dengan mencetak lebih dari 1,5 juta pembelian.

Hal ini yang kemudian buat Tyson tertarik untuk menyisir lawan lain dalam beberapa bulan ke depan. 

“Ya, tentu saja. Akan lebih baik (pertandingan) kali ini, "kata Tyson, dilansir BolaSport.com dari Boxingscene.com.

Baca Juga: Presiden FIA Nilai Masa Jaya Lewis Hamilton Lampaui Michael Schumacher


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BoxingScene
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Berharap Proses Naturalisasi Ole Romeny Segera Tuntas, Siap Debut Saat Timnas Indonesia Lawan Australia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X