Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditendang dari MotoGP, Tumbal Adik Valentino Rossi Tantang Raja WSBK

By Agung Kurniawan - Selasa, 5 Januari 2021 | 13:35 WIB
Pembalap tim Reale Avintia Racing, Tito Rabat
twitter.com/realeavintia
Pembalap tim Reale Avintia Racing, Tito Rabat

BOLASPORT.COM - Setelah tersisih dari ajang MotoGP, Tito Rabat tidak gentar untuk menantang Jonathan Rea dalam perburuan gelar juara dunia World Superbike (WSBK).

Tito Rabat akan memulai babak baru dalam kariernya dengan berlaga pada ajang WSBK setelah terdepak dari tim Esponsorama Racing untuk MotoGP 2021.

Sejatinya, Tito Rabat masih mempunyai kontrak dengan durasi satu musim lagi hingga akhir 2021, namun dia tidak bisa melanjutkan kesepakatan itu.

Tito Rabat harus rela tergusur setelah Esponsorama Racing lebih memilih memboyong adik Valentino Rossi yakni Luca Marini untuk musim 2021 mendatang.

Baca Juga: Honda Bisa Hancur Tanpa Marc Marquez, MotoGP 2020 Jadi Bukti

Pada ajang WSBK 2021 nanti, peraih gelar juara dunia kelas Moto2 musim 2014 itu akan membalap untuk tim independen yakni Barni Racing.

Meski berangkat dari kondisi yang tidak diinginkan karena terdepak dari MotoGP, Tito Rabat tentu akan membawa harapan baru saat dia tiba pada ajang WSBK.

"Waktu saya pada ajang MotoGP telah berakhir, bab ini bukanlah bagian terindah dalam hidup saya," kata Tito Rabat, dilansir BolaSport.com dari Motorsport-Total.

Tito Rabat kini hanya ingin menikmati kiprahnya dengan menunjukkan segala potensi yang dia miliki untuk meraih podium dan kemenangan pada WSBK.

Baca Juga: Langkahi Valentino Rossi, Maverick Vinales Lebih Dahulu Dirikan Tim Balap dengan Motor Yamaha


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X