Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Agenda Rapat Exco Digelar Setelah Pertemuan PT LIB dengan Klub

By Abdul Rohman - Jumat, 8 Januari 2021 | 22:15 WIB
Plt Sekjen PSSI, Yunus Nusi, memberikan keterangan kepada awak media seusai melepas timnas U-19 Indonesia ke Spanyol di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, 26 Desember 2020.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Plt Sekjen PSSI, Yunus Nusi, memberikan keterangan kepada awak media seusai melepas timnas U-19 Indonesia ke Spanyol di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, 26 Desember 2020.

BOLASPORT.COM - Keputusan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 musim 2020 akan ditentukan melalui rapat Komite Eksekutif (Exco).

Ditanya kapan agenda rapat Exco itu berlangsung, Pelaksana Tugas (Plt) Sekjen PSSI, Yunus Nusi memberikan jawaban.

Yunus Nusi mengatakan, untuk menentukan jadwal rapat Exco, PSSI lebih dulu menunggu hasil dari pertemuan antara PT Liga Indonesia Baru (LIB) dengan klub Liga 1 dan Liga 2.

Baca Juga: Masuk Bursa Calon Pelatih Borussia Dortmund, Begini Respons Julian Nagelsmann

Berdasarkan keterangan dari Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita.

Pertemuan antara PT LIB dengan klub Liga 1 dan Liga 2 berlangsung pada 22 Januari 2021.

Nantinya pertemuan itu hanya digelar secara virtual.

Baca Juga: PBSI Pastikan Pebulu Tangkis yang Terlibat Pengaturan Skor Bukan Anggota Pelatnas

Adanya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Jawa-Bali pada 11 hingga 25 Januari 2021 menjadi alasan pertemuan tersebut berlangsung secara virtual.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : BolaSport.com - Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Buruk Hampiri Jepang Jelang Lawan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X