Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Colong Start, Valentino Rossi Bakal Lakoni Balapan Akhir Pekan Ini

By Diya Farida Purnawangsuni - Sabtu, 9 Januari 2021 | 11:00 WIB
Valentino Rossi mengenakan seragam tim Petronas Yamaha SRT menjelang MotoGP 2021.
TWITTER.COM/SEPANGRACING
Valentino Rossi mengenakan seragam tim Petronas Yamaha SRT menjelang MotoGP 2021.

BOLASPORT.COM - Aksi "colong start" bakal dilakukan pembalap anyar tim Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, pada akhir pekan ini seiring dengan rencananya turun balapan.

Namun, Valentino Rossi tidak akan memacu motor, melainkan mobil.

Mengacu pada unggahan di akun Instagram-nya, @valeyellow46, Rossi bakal melakoni balap ketahanan bertajuk 12 Hours of Gulf.

Balapan ini dijadwalkan berlangsung di Sirkuit Internasional Bahrain, Sabtu (9/1/2021).

Baca Juga: Warga Kota Tokyo Khawatir Olimpiade Timbulkan Klaster Baru Covid-19

Pembalap Italia berjulukan The Doctor itu tidak balapan sendirian.

Dia akan didampingi sang adik tiri, Luca Marini, dan sahabatnya, Uccio Salucci.

Bersama, mereka akan mengendarai mobil Ferrari 488 GT3 di bawah bendera tim Monster VR46 Kessel Racing secara bergantian selama 12 jam penuh.

Baca Juga: Loyalis Valentino Rossi Buka Suara soal Potensi Jadi Manajer Tim Suzuki

Balap ketahanan ini bukan kali pertama bagi Valentino Rossi.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Instagram/@valeyellow46
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Baik Buat Timnas Indonesia, Hajime Moriyasu Tak Akan Panggil Penyerang Andalan Jepang Ayase Ueda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X