Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lama Tak Terdengar, Pelatih PSM Makassar Terlibat Rumor Transfer di Liga Malaysia

By Hugo Hardianto Wijaya - Sabtu, 9 Januari 2021 | 16:15 WIB
Bojan Hodak saat Press Conference melawan Shan United, Selasa (25/2/2020)
PSM IG
Bojan Hodak saat Press Conference melawan Shan United, Selasa (25/2/2020)

BOLASPORT.COM - Pelatih PSM Makassar, Bojan Hodak, kembali diisukan akan bergabung dengan klub Malaysia, Kuala Lumpur, yang baru promosi ke Liga Super Malaysia.

Pelatih PSM Makassar, Bojan Hodak, lama tak menampakkan batang hidungnya dalam pemberitaan terkait sepakbola Indonesia.

Terakhir kali namanya muncul di media adalah November 2020 lalu saat dirinya dikaitkan dengan klub asal Malaysia, Kelantan FA.

Lama tak terdengar, kini Hodak kembali terlibat rumor transfer dengan salah satu klub Malaysia.

Baca Juga: Terkait Masa Depan Pemainnya, PSS Sleman Tagih Satu Hal ke PSSI

Klub yang dimaksud adalah Kuala Lumpur yang baru saja promosi ke Liga Super Malaysia 2021.

Hodak digadang-gadang akan diangkat sebagai juru taktik anyar untuk klub berjulukan The City Boys itu.

Kabar itu diketahui dari cuitan seorang jurnalis asal Malaysia, Zulhelmi Zainal Azam, pada Sabtu (9/1/2021).

"Akan ada perubahan pelatih di Kuala Lumpur jika Bojan Hodak dilantik sebagai pengasuh The City Boys dengan kontrak 1+1 menggantikan Simon Elissetche," tulis Zulhelmi seperti dikutip Bolasport.com.

Baca Juga: Kompetisi Liga 1 Masih Buram, Tak Menyurutkan Semangat Striker Tira Persikabo Berlatih


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Bharian.com.my, twitter/@zulhelmizainal1
REKOMENDASI HARI INI

Habis Angkat Timnas Indonesia dari Juru Kunci, Jay Idzes Jadi Wajah Perjuangan Venezia Keluar dari Dasar Klasemen Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X