Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nama Terdepan Pengganti Paulo Sergio di Bali United, Siapa Dia?

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 10 Januari 2021 | 06:15 WIB
Paulo Sergio merayakan golnya untuk Bali United ke gawang Persija dalam partai Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, 31 Mei 2019.
TWITTER.COM/BALIUTD
Paulo Sergio merayakan golnya untuk Bali United ke gawang Persija dalam partai Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, 31 Mei 2019.

BOLASPORT.COM - Kuota pemain asing Bali United menyisahkan satu nama lagi setelah Paulo Sergio memutuskan keluar dari tim akibat pandemi Covid-19.

Sebagai penggantinya, manajamen Bali United akan mencari satu pemain asing yang tentu saja berkualitas.

Nama gelandang serang asal Brasil, Diego Assis, menjadi pemain yang disebut-sebut akan merapat ke Bali United untuk menggantikan Paulo Sergio.

Isu itu sebenarnya sudah lama terdengar namun Bali United belum mengumumkan karena ketidakjelasan Liga 1.

Terkait kabar itu, pelatih Bali United, Stefano Cugurra, angkat bicara.

Teco sapaan akrabnya mengatakan manajemen Bali United pada akhirnya akan mengumumkan pemain baru.

Baca Juga: Ketidakjelasan Kompetisi buat Pemain Muda Persib Bandung Resah, tapi ...

“Nanti manajamen Bali United akan umumkan,” kata Teco seperti BolaSport.com kutip dari Tribun Bali.

Eks pelatih Persija Jakarta itu memastikan bahwa pemain asing yang datang belakangan berasal dari luar Asia.

Saat ini Bali United mempunyai tiga pemain asing yakni Willian Pacheco (Brasil), Melvin Platje (Belanda), dan Brwa Nouri (Irak).

Baca Juga: Prawira Bandung Sayangkan Penundaan IBL 2021

“Kami pikir regulasi pemain tidak berubah masih tetap 3 + 1,” kata Teco.

Diego Assis bukan nama baru di persepakbolaan Indonesia.

Ia sebelumnya sempat melihat Persela Lamongan dan Madura United.

Baca Juga: Solskjaer Angkat Topik Lini Bertahan Man United yang Masih Lemah

Di dua klub itu, Diego Assis sering berperan sebagai gelandang serang atau striker kedua.

Jika benar Diego Assis yang datang, maka ini menjadi sebuah keuntungan bagi Bali United menyambut musim 2021.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Pratama Arhan Telat, Rafael Struick di Fase Gugur, Beda Jadwal 7 Pemain Abroad Gabung Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X