Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Danilo Petrucci Ungkap Keretakan Pertemanan dengan Andrea Dovizioso

By Lariza Oky Adisty - Senin, 11 Januari 2021 | 06:00 WIB
Andrea Dovizioso (kanan) dan Danilo Petrucci dalam tampilan baru tim Ducati untuk MotoGP musim 2020.
DUCATI.COM
Andrea Dovizioso (kanan) dan Danilo Petrucci dalam tampilan baru tim Ducati untuk MotoGP musim 2020.

BOLASPORT.COM - Mantan pembalap Ducati, Danilo Petrucci, mengatakan babak kualifikasi MotoGP Aragon 2020 menjadi momen retaknya hubungan antara dia dan mantan rekan setimnya, Andrea Dovizioso

Danilo Petrucci dan Andrea Dovizioso sama-sama hengkang dari Ducati pada akhir musim 2020. 

Jika Dovizioso memutuskan menjalani hiatus selama semusim, Petrucci akan pindah ke tim KTM mulai musim 2021.

Keputusan tersebut mengakhiri kerja sama kedua pembalap itu di Ducati sejak 2015 saat Petrucci bergabung dengan Dovizioso yang sudah lebih dulu berada di sana sejak dua tahun sebelumnya. 

Baca Juga: Andrea Dovizioso Buka-bukaan soal Kepindahannya dari Ducati, Sebut 1 Orang yang Tidak Mengingikannya

Menurut Petrucci, hubungannya dengan Dovizioso mencapai titik nadir pada babak kualifikasi MotoGP Aragon 2020, Oktober lalu. 

Kala itu, Petrucci terus membayangi Dovizioso untuk mencuri angin. 

Strategi Petrucci berhasil, karena ia lolos dari kualifikasi 1. Dovizioso bernasib kontras. Ia harus rela memulai balapan MotoGP Aragon 2020 dari posisi ke-13. 

Baca Juga: Pernah Punya Kesempatan Bajak Marc Marquez, Ducati Justru Cuek Gara-gara Pembalap ini

Andrea Dovizioso sempat marah besar karena kejadian tersebut. 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : GPOne.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X