Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Robert Rene Alberts Angkat Topi ke Manajemen Persib Bandung

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 12 Januari 2021 | 11:15 WIB
Sesi latihan Persib Bandung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Gedebage, Bandung, Jumat (14/8/2020).
SUTANTO_NURHADI_PERMANA/PersibOfficial
Sesi latihan Persib Bandung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Gedebage, Bandung, Jumat (14/8/2020).

BOLASPORT.COM - Ketidakjelasan nasib Liga 1 2020 tak mempengaruhi langkah Persib Bandung untuk menjadi klub yang profesional.

Tim berjuluk Maung Bandung semakin gencar melengkapi infrastruktur guna menunjang perfoma tim.

Terbaru PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), selaku pengelola Persib, mendatangkan sejumlah alat kebugaran sebagai sarana untuk latihan.

Baca Juga: Bek Timnas Indonesia Ini Menyesal Saat Perdana ke Liga Thailand

Alat-alat kebugaran tersebut sudah berada di mes Persib, Jalan Jenderal Ahmad Yani, Kota Bandung, Senin (11/1/2021).

Pelatih Persib, Robert Rene Alberts mengapresiasi upaya yang dilakukan oleh manajemen tim untuk memenuhi kebutuhan para pemainnya dalam berlatih.

Menurut pelatih asal Belanda itu, hadirnya kelengkapan latihan akan sangat membantu pemain dalam meningkatkan kondisi fisik.

Baca Juga: Klub Bangladesh Launching Tim, Ada Raja Isa, Eks Persib Bandung dan Eks Gresik United

"Kita semua harus angkat topi dan berterima kasih kepada manajemen di bawah kepemimpinan Glenn Sugita (Direktur Utama PT Persib Bandung Bermartabat) bahwa mereka mendukung Persib menjadi klub yang punya kualitas dengan ditunjang peralatan gym," kata Robert dikutip dari laman resmi klub.

"Saya sangat senang dengan apa yang sudah dilakukan manajemen. Kita nantikan bersama pusat latihan yang akan dibangun agar pemain bisa menggunakannya sesegera mungkin yang tentu saja akan mendukung program latihan tim," lanjutnya.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Jilat Ludah Sendiri, Pecco Bagnaia Gamblang Minta Bantuan Marc Marquez dan Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X