Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mike Tyson Ungkap Hal yang Membuatnya Tak Takut Mati di Ring Tinju

By Agung Kurniawan - Rabu, 13 Januari 2021 | 17:45 WIB
Legenda tinju, Mike Tyson.
TWITTER.COM/WORLDBOXINGNEWS
Legenda tinju, Mike Tyson.

BOLASPORT.COM - Legenda tinju kelas berat dunia, Mike Tyson, mengungkapkan hal yang membuatnya tidak takut menemui kematian tatkala bertanding di atas ring.

Mike Tyson telah mencatatkan namanya dengan tinta emas saat dirinya menjadi juara termuda sepanjang sejarah di divisi kelas berat pada tahun 1986 lalu.

Ketika itu, Mike Tyson yang masih berusia 20 tahun mampu membuat dunia tercengang usai menumbangkan Trevor Berbick hanya dalam tempo dua ronde saja.

Setelah menggapai prestasi tersebut, nama Mike Tyson semakin dikenal oleh publik sebagai sosok terganas yang pernah ada bukan hanya sebagai petinju saja.

Baca Juga: Mike Tyson Sebut 2 Pemilik Rekor Kemenangan Terpanjang Melebihi Mayweather

Si Leher Beton selalu mampu mencuri perhatian tidak hanya dari prestasi yang diraih tapi juga segala kontroversi yang dia lakukan dalam perjalanan hidupnya.

Dengan segala keganasannya, Mike Tyson menyebut bahwa dirinya tidak takut mati bahkan ketika menjalani sebuah pertandingan di atas ring tinju.

"Saya tahu ada kemungkinan bahwa saya bisa mati selama menjalani latihan dan pertandingan, saya tahu itu," kata Mike Tyson, dilansir BolaSport.com dari The Sun.

Hal tersebut lantaran pria yang kini sudah berusia 54 tahun itu sudah tidak lagi mempunyai rasa takut bahkan untuk menjumpai ajalnya sendiri.

Baca Juga: Siap-siap, Duel Ke-3 Evander Holyfield Vs Mike Tyson Sedang Dirancang


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : The Sun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Chelsea
18
35
3
Nottm Forest
18
34
4
Arsenal
17
33
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X