BOLASPORT.COM - Paris Saint-Germain (PSG) berhasil Angers dalam lanjutan Liga Prancis di Stade Raymond Kopa, Sabtu (16/1/2021) atau Minggu dini hari WIB.
Menyusul Mauricio Pochettino yang terkonfirmasi positif COVID-19, maka ia tak bisa mendampingi timnya pada laga ini.
Asisten Pochettino, Jesus Perez menggantikannya di pinggir lapangan.
PSG tampil dengan empat penyerang langsung yang terdiri dari Angel di Maria, Neymar, Kylian Mbappe dan Moise Kean.
Ini adalah laga perdana buat Neymar setelah comebcak dari cedera engkel sejak Desember 2020.
Baca Juga: Gagal Nyekor ke Gawang Fulham, Timo Werner Nodai Kemenangan Chelsea
Babak pertama berlangsung tanpa jual-beli serangan antara kedua tim.
Kombinasi Neymar dan Mbappe hanya nyaris membuahkan gol pada menit ke-22.
Namun tidak ada gol yang tercipta hingga turun minum.
Skor kacamata 0-0 jadi hasil babak pertama antara Angers Vs PSG.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | ligue1.fr |
Komentar