Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Greysia Polii Dedikasikan Gelar Thailand Open I 2021 untuk Keluarga

By Fauzi Handoko Arif - Senin, 18 Januari 2021 | 06:15 WIB
Pemain ganda putri Indonesia, Greysia Polii, saat merayakan meraih gelar juara Thailand Open I 2021 di Impact Arena, Bangkok, Minggu (17/1/2021).
ERIKA SAWAUCHI/BADMINTON PHOTO
Pemain ganda putri Indonesia, Greysia Polii, saat merayakan meraih gelar juara Thailand Open I 2021 di Impact Arena, Bangkok, Minggu (17/1/2021).

BOLASPORT.COM - Pemain ganda putri Indonesia, Greysia Polii, memberikan dedikasi atas gelar Thailand Open I 2021 untuk keluarganya.

Greysia Polii bersama tandemnya Apriyani Rahayu sukses menjadi juara Thailand Open I 2020 pada Minggu (17/1/2021).

Kesuksesan itu dipetik Greysia/Apriyani saat mengalahkan wakil tuan rumah, Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai dengan 21-15, 21-12.

Setelah selesai berhasil mengangkat trofi, Greysia langsung melakukan wawancara dengan PBSI.

Bagi pemain 33 tahun itu, kesuksesan mengangkat trofi gelar superseries 1000 itu didekasikan untuk keluarga.

Baca Juga: Meski Comeback, Khabib Bakal Sulit Pecahkan Rekor Kemenangan Terpanjang

Mengingat Greysia mempunyai dua kabar duka yang mengelilingi keluarganya.

Dia baru saja kehilangan salah satu kakak kandungnya, Rickettsia Polii, meninggal dunia dan sang ibu sedang terpapar COVID-19.

Selain itu, Greysia juga harus meninggalkan suami, Felix Djimin, setelah menikah pada 23 Desember 2020 lalu untuk berlatih di Pelatnas Cipayung.

"Aku dedikasi gelar juara ini buat keluarga aku yang sedang berjuang (melawan Covid-19), terus mereka sedang kehilangan kan," kata Greysia kepada tim Humas dan Media PP PBSI yang dilansir BolaSport.com.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : badmintonindonesia.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X