Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Exco PSSI Bahas Liga 1 2021 di Kongres Tahunan Februari Mendatang

By Wila Wildayanti - Rabu, 20 Januari 2021 | 21:00 WIB
Logo PSSI
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Logo PSSI

BOLASPORT.COM - PSSI telah resmi membatalkan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 2020 dalam rapat bersama Komite Eksekutif (Exco), Rabu (20/1/2021).

Dalam agenda rapat tersebut fokus utama pembahasan memang turtuju untuk keputusan Liga 1 dan 2 2020 dilanjut atau tidaknya kompetisi.

Padahal sebelumnya juga PSSI mengagendakan rapat terkait pembahasan untuk penentuan Liga 1 dan 2 2021 juga.

Tetapi akhirnya pembahasan dalam rapat tersebut hanya terkait penentuan nasib Liga 1 dan 2 musim 2020 ini.

Baca Juga: Jadwal Piala Super Italia: Juventus vs Napoli, Prakiraan Formasi, LIVE TVRI Dini Hari Nanti

Anggota Exco PSSI, Yoyok Sukawi pun membenarkan kabar tersebut, bahwa memang terkait kompetisi musim 2021 belum dibahas.

"Untuk Liga musim 2021 belum dibahas karena akan diputuskan saat konggres tahunan nanti," kaya Yoyok Sukawi kepada BolaSport.com, Rabu (20/1/2021).

Untuk nasib Liga 1 2021 akan dibahas pada Kongres tahunan PSSI yang dijadwalkan akan bergulir pada 27 Februari mendatang.

Dalam kongres tahunan itu nantinya akan lebih diperjelas kompetisi bakal digulirkan kapan dan akan menggunakan sistem seperti apa.

Sebab hingga saat ini terkait regulasi tak sedikit klub yang saling bertentangan, ada yang mengusulkan dengan degradasi ada juga yang tetap seperti sebelumnya.

"Belum dibahas terkait jadwal maupun regulasinya untuk itu," ucap pria yang juga menjabat sebagai CEO PSIS Semarang tersebut.

Meski sebelumnya kongres tahunan dijadwalkan 27 Februari 2021, Yoyok Sukawi belum bisa memastikan terkait hal itu.

Menurutnya hingga saat ini tahapan menuju kongres tahunan itu masih akan dibahas.

Baca Juga: Frank Lampard Terancam Dipecat Chelsea, Ini 5 Kandidat Penggantinya

"Sementara untuk jadwal kongres masih on schedule, tahapan-tahapan menuju kesana sedang disiapkan. Mudah-mudahan lancar ya," tuturnya.

Namun, setelah adaya pembatalan Liga 1 dan2 2020, tentu saja semua klub-klub saat ini mulai harus menatap musim 2021.

Walaupun untuk kepastian Liga 1 2021 juga belum jelas, sebab PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) akan kembali berjuang untuk mendapatkan izin dari Kepolisian Republik Indonesia (Polri).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Kualitas Wasit Meningkat, Yoshimi Ogawa Akui Komunikasi PSSI dan Klub Makin Bagus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X