Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

FIFA Ancam Larang Pemain Ikut Piala Dunia Jika Ikut Liga Ilegal

By Sandi Lathunusa - Jumat, 22 Januari 2021 | 02:00 WIB
Logo FIFA
https://twitter.com/FIFAcom
Logo FIFA

BOLASPORT.COM - Badan sepak bola dunia FIFA mengancam akan melarang pemain ikut serta Piala Dunia jika mengikuti liga ilegal.

FIFA telah menerbitkan pernyataan dengan tegas di tengah laporan beberapa klub besar ingin membentuk kompetisi baru.

FIFA mengancam akan melarang pemain dan klub mana pun yang terlibat liga ilegal ditengah pembicaraan tentang Liga Super Eropa yang melibatkan tim besar di dunia.

Turnamen Ilegal ini telah diperdebatkan dan dibahas selama bertahun-tahun, dengan Barcelona, Real Madrid dan banyak klub dari Liga Inggris diyakini tertarik bergabung yang akan mencakup beberapa tim terkaya dan paling terkenal.

Baca Juga: Cetak Gol Kemenangan Man United, Kaki Paul Pogba Dipuji Harry Maguire

Banyak pihak yang menolak liga ilegal ini termasuk raksasa Bundesliga Bayern Muenchen, sementara presiden UEFA Aleksander Ceferin dan Presiden Liga Spanyol, Javier Tebas juga mengkritik rencana tersebut.

Sekarang FIFA telah memperjelas pendiriannya dengan mengatakan bahwa pemain akan dilarang bermain di Piala Dunia dan kompetisi Eropa jika mereka ambil bagian di turnamen ilegal.

"Mengingat spekulasi media baru-baru ini tentang pembentukan Liga 'Super Eropa' secara tertutup oleh beberapa klub Eropa, FIFA, dan enam konfederasi, sekali lagi FIFA menegaskan kembali dan sangat menekankan bahwa kompetisi liga ilegal tidak akan diakui oleh FIFA atau masing-masing konfederasi," bunyi surat yang ditandatangani oleh enam kepala konfedarasi kontinental FIFA dilansir BolaSport.com dari Goal.

"Klub atau pemain mana pun yang terlibat dalam turnamen ilegal tidak akan diijinkan mengikuti kompetisi yang diselenggarakan oleh FIFA atau konfederasi masing-masing."


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Goal.com/en, FIFA.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X