Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respon Spontan Pemain Persija Sandi Sute Seusai Liga 1 2020 Dibatalkan

By Alif Mardiansyah - Jumat, 22 Januari 2021 | 13:45 WIB
Gelandang Persija Jakarta, Sandi Sute,  ketika menjalani latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persija Jakarta, Sandi Sute, ketika menjalani latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)

BOLASPORT.COM - Gelandang bertahan Persija Jakarta, Sandi Sute, menyampaikan tanggapannya langsung terkait pembatalan Liga 1 2020.

Liga 1 2020 akhirnya diberhentikan permanen oleh PSSI, padahal Sandi Sute dan para pemain Persija Jakarta sempat mempersiapkan lanjutan kompetisi.

Persija Jakarta sempat mengintruksikan Sandi Sute dan kawan-kawan untuk latihan bersama di tengah pandemi demi menatap lanjutan Liga 1 2020 mulai 18 Agustus 2020.

Namun, usaha yang dilakukan Sandi Sute Cs di Persija Jakarta itu bagaikan sia-sia karena lanjutan Liga 1 2020 tidak kunjung menemui titik terang.

Hal itu dikarenakan PSSI belum mendapatkan restu untuk melanjutkan kompetisi sepak bola nasional oleh Polri.

Polri masih menilai menggelar kembali Liga Indonesia musim 2020 sulit direalisasikan karena bahaya penyebaran virus corona di Tanah Air.

Baca Juga: Ciri Khas Pilar Timnas U-19 Indonesia Ini Buat Shin Tae-yong Terpikat

Tidak menemui titik kepastian, klub-klub Liga Indonesia pun meliburkan para pemainnya dan mengintruksikannya latihan mandiri.

Kebijakan itu pun dilakukan juga oleh Persija Jakarta sejak 19 Oktober 2020.

Baca Juga: Komentar Egy Maulana Vikri Usai Buat Gol dan Assist di Lechia Gdansk

Setelah kurang lebih 10 bulan tanpa adanya kejelasan kompetisi atau sejak medio Maret 2020, PSSI akhirnya memutuskan untuk membatalkan Liga 1 dan Liga 2 2020, Rabu (20/1/2021).

Keputusan tersebut diambil oleh PSSI setelah mengadakan rapat virtual dengan Exco PSSI.

Sebelum adanya pembatalan Liga Indonesia musim 2020, klub-klub Liga 1 dan Liga 2 pun mengadakan pertemuan dengan PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) secara maya pada 15 Januari 2021.

Baca Juga: PSMS Medan Mengadakan Pertemuan dengan Ketua Umum PSSI, Ada Apa ?

Dalam pertemuan tersebut, hampir semua para kontestan Liga Indonesia sepakat kalau kompetisi sepak bola Tanah Air musim 2020 dihentikan. 

Namun, kesepakatan itu belum dapat dijadikan sebuah keputusan karena PSSI yang memiliki wewenangnya.

Setelah PSSI sah membatalkan lanjutan Liga Indonesia musim 2020, tentunya mendapatkan respon dari banyak pihak.

Baca Juga: Liga 1 2020 Dibatalkan, Pemain Ini Akui Persib sebagai Sang Juara

Salah satu tanggapan juga datang dari pemain Persija Jakarta, Sandi Sute, yang baru-baru ini memberikan komentar terkait Liga 1 2020 dibubarkan.

Hal itu disampaikan langsung oleh Sute ketika dihubungi oleh BolaSport.com pada 21 Januari 2021.

Pesepak bola kelahiran Kota Palu, Sulawesi Tengah tersebut mengaku setuju dengan adanya pembatalan Liga 1 2020.

Baca Juga: Meski Cukup Jauh, Pemain Persija Sandi Sute Rasakan Gempa Mamuju

Sandi Sute merasa setuju karena menurutnya memasuki tahun 2021 harusnya sudah dapat memulai dengan musim kompetisi baru.

"Iya kalau soal Liga 1 2020, saya setuju berhenti saja," kata Sandi Sute kepada BolaSport.com.

"Karena sekarang juga sudah tahun 2021. Jadi, lebih baik kita fokus untuk liga (musim 2021) saja," ujar mantan pemain Bali United tersebut.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Italia - Sundulan Jay Idzes Kena Tiang, Venezia Mudah Tumbang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136