Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Gabung Ansan Greeners FC, Asnawi Setim dengan Anak Asuh Shin Tae-yong

By Metta Rahma Melati - Minggu, 24 Januari 2021 | 10:10 WIB
Asnawi Mangkualam menjatuhkan Mateo Bustos ketika laga Persita Tanggerang melawan PSM Makassar di Stadion Sport Center, Kelapa Dua, Tanggerang (6/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Asnawi Mangkualam menjatuhkan Mateo Bustos ketika laga Persita Tanggerang melawan PSM Makassar di Stadion Sport Center, Kelapa Dua, Tanggerang (6/3/2020)

BOLASPORT.COM - Asnawi Mangkualam akan setim dengan mantan anak asuh Shin Tae-yong jika resmi bergabung dengan Ansan Greeners FC.

Pemain timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam dikabarkan bergabung dengan klub K-League, Ansan Greeners FC.

Ansan Greeners FC merupakan klub yang bermain di kasta kedua (K-League 2).

Asnawi Mangkualam akan dikontrak selama satu tahun.

Hal itu terungkap oleh kepata tim Ansan Greners FC, Joo Chan-yong.

Baca Juga: Sekertaris Umum Bali United Beberkan Perubahan Format Piala AFC 2021

"Pada tanggal 19 diputuskan untuk mengontrak bek timnas Indonesia Asnawi Mangkualam Bahar. Jangka waktu kontrak ditetapkan 1 tahun (+1 tahun untuk opsi)," ujar Joo Chan-yong, dikutip BolaSport.com dari KBS.

Ini merupakan kasus pertama di Indonesia yang bermain di K-League melalui kuota ASEAN yang diberlakukan federasi sejak musim lalu.

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong menilai Asnawi bisa bermain di K-League.

"Sebagai seorang bek, dia adalah pemain dengan tekad dan semangat dan ini akan berkerja dengan baik di K-League.

"Sebagai pemain yang menjanjikan, sudah bemain untuk timnas Indonesia,  dia sat ini aktif di timnas U-23 dan timnas senior.

"Dia bertugas untuk mempertahankan sayap kanan dan pertahanannya sangat baik  dengan penempatan posisi tubuh sehingga penyerang tidak bisa mengeluarkan kemampuan terbaik," ujar Shin Tae-yong.

Baca Juga: Kabar Baik, Satu Pemain Timnas U-19 Indonesia Resmi Jalani Tes di Klub Eropa

Jika resmi bergabung dengan Ansan Greeners FC, Asnawi akan setim dengan mantan anak asuh Shin Tae-yong, Yeon Jei-min.

Yeon Jei-min bergabung dengan Ansan Greeners FC pada Juli 2020.

Melansir dari Transfermrkt, Yeon Jei-min pernah dilatih oleh Shin Tae-yong di timnas U-22 Korea Selatan pada 2015.

Saat itu, Yeon Jei-min dilatih Shin Tae-yong bersama pemain lain seperti Hwang Hee-chan yang kini bermain di RB Leipzig.

Pemain yang berposisi sebagai bek itu bermain lima laga bersama timnas U-22 Korea Selatan di bawah besutan Shin Tae-yong.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Transfermarkt.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48
Klub
D
P
1
Persib
28
58
2
Dewa United
28
50
3
Persebaya
28
49
4
Malut United
28
46
5
Persija Jakarta
28
44
6
PSM
28
43
7
Borneo
28
42
8
Arema
27
42
9
Bali United
28
41
10
PSBS Biak
28
40
Klub
D
P
1
Barcelona
31
70
2
Real Madrid
31
66
3
Atlético Madrid
31
63
4
Athletic Club
31
57
5
Villarreal
30
51
6
Real Betis
31
48
7
Celta Vigo
31
43
8
Mallorca
31
43
9
Real Sociedad
31
41
10
Rayo Vallecano
31
40
Klub
D
P
1
Inter
32
71
2
Napoli
32
68
3
Atalanta
32
61
4
Juventus
32
59
5
Bologna
32
57
6
Lazio
32
56
7
Roma
32
54
8
Fiorentina
32
53
9
Milan
32
51
10
Torino
32
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin Pramac Racing
508
2
F. Bagnaia Ducati Team
498
3
M. Marquez Gresini Racing
392
4
E. Bastianini Ducati Team
386
5
B. Binder Red Bull KTM Factory Racing
217
6
P. Acosta Tech 3
215
7
M. Viñales Aprilia Racing Team
190
8
A. Marquez Gresini Racing
173
9
F. Morbidelli Pramac Racing
173
10
F. Di Giannantonio Team VR46
165
Close Ads X