Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Jakarta Gelar Kompetisi Bertajuk Young Tiger League 2021

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 26 Januari 2021 | 19:00 WIB
Ilustrasi atau logo Persija Jakarta.
MUHAMMAD ALIF AZIZ/BOLASPORT.COM
Ilustrasi atau logo Persija Jakarta.

 

BOLASPORT.COM - Persija Jakarta lewat Persija Development akan menggelar kompetisi bertajuk Young Tiger League 2021.

Kompetisi itu digelar untuk mewujudkan mini Menuju Tim Utama dan bersinergi pembinaan sampai ke akar rumput.

Nantinya Persija Jakarta akan membangun kemitraan dengan SSB se-Jabodetabek.

Salah satunya memberi wadah kompetisi untuk SSB se-Jabodetabek U-12, U-14, dan U-20.

Mereka akan berlomba-lomba untuk dilihat kemampuannya hingga masuk ke Persija U-16, U-18, dan U-20.

Direktur Pengembangan Persija, Ganesha Putra, mengatakan Young Tiger League 2021 merupakan liga sepak bola anak untuk usia U-10, U-12, dan U-14 untuk SSB atau Akademi se-Jabodetabek.

Baca Juga: Gary Neville: Chelsea Terlalu Senang dengan Hasil yang Serba-Instan

"Rencananya kompetisi Young Tiger League akan berlangsung dalam waktu dekat," kata Ganesha seperti BolaSport.com kutip dari laman resmi klub.

Ganesha melanjutkan, setiap tim akan bermain selama 18 pekan dan memainkan lebih dari 50 pertandingan.

Tidak hanya itu, Young Tiger League 2021 ini juga akan memberikan apresiasi kepada para pelatih dengan memberikan insentif setiap pekannya.

Baca Juga: Pesan Fakhri Husaini ke Bagus Kahfi Sebelum Malam Ini ke Belanda

Menurut Ganesha, ini merupakan sebuah inovasi baru pembinaan sepak bola usia muda.

Young Tiger League 2021 tetap mengedepankan protokol kesehatan ketat dengan terobosan Twin Game dan berbagai Regulasi Edukatif yang memastikan anak-anak bermain, belajar, dan bergembura lewat sepak bola.

Young Tiger League 2021 juga merupakan liga anak-anak pertama yang terkoneksi dengan klub profesional.

Baca Juga: Comeback Marc Marquez Sulit Tepat Waktu, tetapi Tak Ada Ruang bagi Andrea Dovizioso

Seluruh pemain dan pelatih yang berlaga akan masuk ke dalam radar talent scouting Persija Jakarta.

"Tidak hanya itu, liga ini juga bertujuan untuk mempersiapkan pemain muda untuk dapat eksis di Elite Pro Academy dan tim utama Persija Jakarta."

"Tidak hanya dalam liga ini kami juga mengedepankan sinergi antara klub SSB dan klub profesional," tutup Ganesha.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Nasib Red Sparks Selamat, Megawati Dkk Batal Dikudeta Usai 5 Pemain Tim Terlemah Menggila

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X