Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Panggil Asisten Shin Tae-yong, PSSI: Hanya Kesalahpahaman Saja

By Wila Wildayanti - Rabu, 3 Februari 2021 | 19:10 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong beserta pelatih fisik timnas, Lee Jae-hong saat menjelaskan terkait program SEA Games 2021.
Media PSSI
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong beserta pelatih fisik timnas, Lee Jae-hong saat menjelaskan terkait program SEA Games 2021.

BOLASPORT.COM - Pelaksana Tugas (Plt) Sekjen PSSI, Yunus Nusi mengatakan bahwa yang terjadi unggahan di Instagram asisten Shin Tae-yong asal Korea Selatan, Lee Jae-hong hanya kesalahpahaman.

PSSI mengundang pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong beserta asistennya Lee Jae-hong untuk membahas soal pemusatan latihan (TC) di bulan Februari ini.

Selain itu, dalam pemanggilan tersebut, PSSI sekalian meminta untuk Lee Jae-hong memberikan klarifikasi dengan unggahan di Instagramnya pada Sabtu, 30 Januari lalu.

Pelatih fisik timnas Indonesia Lee Jae-hong memang sempat mengunggah pendapat bernada kritikan di akan Instagram pribadinya @rogerio2026a.

Baca Juga: Bos Persija Yakin Jika Liga Indonesia Begulir Bisa Tepis Virus Corona

Lee Jae-hong menyoroti soal lemahnya komunikasi dalam menjalankan program tim nasional antara pelatih dan PSSI.

Setelah mendengar klarifikasi dalam pertemuan tersebut, Yunus Nusi mengatakan bahwa yang terjadi soal Lee Jae-hong hanya masalah kesalapahaman saja.

"Iya pelatih Lee Jae-hong memohon maaf terkait unggahan status sosial media miliknya," ujar Yunus Nusi sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.

"Ini hanya kesalahpahaman saja karena apa yang disampaikannya tidak sesuai dengan yang terjadi," ucapnya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Sidang Komdis PSSI - Pelukan Oknum Suporter ke Pemain Persija Berbuah Hukuman Denda Puluhan Juta bagi Arema FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X