Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kurniawan Bicara Tentang Kabar Saddil Ramdani Batal ke Sabah FC

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 4 Februari 2021 | 16:15 WIB
Pemain sayap Bhayangkara FC, Saddil Ramdani,  ketika laga Bhayangkara FC malawan Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap Bhayangkara FC, Saddil Ramdani, ketika laga Bhayangkara FC malawan Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)

BOLASPORT.COM - Pelatih Sabah FC, Kurniawan Dwi Yulianto, angkat bicara terkait rumor Saddil Ramdani gagal bergabung dengan klubnya itu.

Menurut Kurniawan, sampai sejauh ini belum ada keputusan dari Bhayangkara Solo FC terkait jadi atau tidak meminjamkan Saddil Ramdani ke Sabah FC.

Sebelumnya ada pemberitaan salah satu media lokal yang menyebutkan bahwa Bhayangkara Solo FC enggan meminjamkan Saddil Ramdani ke Sabah FC.

Bhayangkara Solo FC akan memperpanjang kontrak eks pemain Persela Lamongan itu yang berakhir pada Februari 2021.

Kurniawan mengatakan Sabah FC saat ini masih menunggu surat balasan dari Bhayangkara Solo FC perihal Saddil Ramdani.

Awalnya diharapkan The Guardian bisa membalas surat itu pada Senin (1/2/2021), namun sampai sekarang juga belum memberikan respon.

Baca Juga: Ada Wakil Indonesia di The Apprentice: ONE Championship Edition

"Sejauh ini belum ada surat balasan sama sekali," kata Kurniawan saat dihubungi BolaSport.com, Kamis (4/2/2021).

Kurniawan tidak mau berpatokan dengan pemberitaan bahwa Saddil Ramdani tidak dilepas Bhayangkara Solo FC.


REKOMENDASI HARI INI

Mo Salah Dibandingkan dengan Messi dan Ronaldo, Arne Slot Yakin Sang Raja Mesir Bisa Bersaing

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X