Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Petarung Putri Ini Ungkap Dibayar BKFC 10 Kali Lipat Lebih Banyak daripada di UFC

By Fauzi Handoko Arif - Jumat, 5 Februari 2021 | 23:15 WIB
Petarung perempuan UFC asal Amerika Serikat, Paige VanZant, saat menjalani sesi foto
twitter.com/paigevanzantufc
Petarung perempuan UFC asal Amerika Serikat, Paige VanZant, saat menjalani sesi foto

BOLASPORT.COM - Petarung putri, Paige VanZant, menyatakan bahwa Bare Knuckle Fighting Championship (BKFC) memberikan bayaran 10 kali lipat lebih banyak daripada di UFC.

Paige VanZant merasa telah menemukan rumah baru yang lebih menghargai perihal masalah bayaran di BKFC.

Setelah enam tahun berkarier bersama UFC, VanZant kini mulai memetik hasil perihal penghasilan sebagai petarung MMA.

Baca Juga: Stipe Miocic Punya Jurus Baru untuk Hajar Francis Ngannou Lagi pada UFC 260

VanZant menjadi salah satu petarung paling populer karena menonjol di media sosial.

Petarung Amerika Serikat itu kerap kali mengunggah foto-foto yang mengundang banyak perhatian, terutama kaum laki-laki.

Hal tersebut dipandang sebagai daya tarik utama VanZant sejauh ini.

Baca Juga: Alistair Overeem: Debut KO Terbaik Saat Habisi Brock Lesnar

Melalui daya tariknya tersebut, dia bahkan mengklaim bisa menghasilkan kesepakatan yang menguntungkan dirinya.

"Saya di sini karena sesuatu alasan," kata VanZant dilansir BolaSport.com dari MMA News.

"Saya berada di UFC selama enam tahun mendapatkan bayaran 40 ribu dolar AS untuk pertunjukkan dan 40 ribu dolar AS untuk sebuah kemenangan."

"Kini, saya mendapatkan 10 kali lipat lebih banyak dari apa yang saya sukai. Jadi jelas, saya tidak kemana-mana."

"Saya sangat senang bertarung di sini dan saya bersemangat untuk bertarung," katanya menambahkan.

Baca Juga: Andrea Dovizioso Persentasikan Motor Yamaha untuk Musim 2021

Kini VanZant akan menatap debutnya sebagai petarung BKFC pada Jumat (5/2/2021).

Petarung 26 tahun itu akan menghadapi Britain Hart dalam pertarungan kelas bulu wanita.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MMANews.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
35
82
2
Arsenal
35
67
3
Manchester City
35
64
4
Newcastle United
35
63
5
Chelsea
35
63
6
Nottingham Forest
35
61
7
Aston Villa
35
60
8
AFC Bournemouth
35
53
9
Brentford
35
52
10
Brighton & Hove Albion
35
52
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
34
79
2
Real Madrid
34
75
3
Atletico Madrid
34
67
4
Athletic Bilbao
34
61
5
Villarreal
34
58
6
Real Betis
34
57
7
Celta Vigo
34
46
8
Rayo Vallecano
34
44
9
Osasuna
34
44
10
Mallorca
34
44
Klub
D
P
1
SSC Napoli
35
77
2
Inter
35
74
3
Atalanta
35
68
4
Juventus
35
63
5
Roma
35
63
6
Lazio
35
63
7
Bologna
35
62
8
Fiorentina
35
59
9
AC Milan
35
57
10
Como
35
45
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X