Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pebulu Tangkis Malaysia Mungkin Absen pada All England karena Tak Masuk Kualifikasi Olimpiade

By Delia Mustikasari - Sabtu, 6 Februari 2021 | 20:10 WIB
Berita bulu tangkis internasional.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Berita bulu tangkis internasional.

BOLASPORT.COM - All England mungkin merupakan turnamen paling bergengsi di antara tiga turnamen tur dunia beruntun yang akan datang di Eropa.

Direktur kepelatihan Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) Wong Choong Hann telah mengisyaratkan bahwa All England pada 16-21 Maret di Birmingham, Inggris bagi pebulu tangkis yang masih ingin lolos kualifikasi Olimpiade.

Hal itu menunjukkan kemungkinan anggota senior seperti pasangan ganda campuran Goh Soon Huat/Shevon Lai Jemie dan Tan Kian Meng/Lai Pei Jing pulang lebih awal setelah menyelesaikan Swiss Open (2-7 Maret) dan German Open (9-14 Maret) yang masuk kualifikasi Olimpiade.

Baca Juga: Franco Morbidelli Ingin Motor Baru pada MotoGP 2021, tetapi...

BAM akan memilih untuk tidak memasukkan mereka ke All England karena tidak menawarkan poin peringkat Olimpiade. Kedua pasangan itu malah akan diminta mempersiapkan diri untuk kualifikasi berikutnya, Malaysia Open (31 Maret-4 April).

Goh/Lai dan Tan/Lai saat ini masing-masing berada di urutan ke-11 dan ke-13 dalam peringkat Race to Tokyo yang ditangguhkan.

Keduanya memiliki peluang matematis untuk menembus delapan besar untuk kemungkinan mengamankan representasi maksimum dua pasangan untuk Malaysia di Olimpiade.

Peraih medali perak Olimpiade Rio 2016. Chan Peng Soon/Goh Liu Ying saat ini berada di posisi yang tepat untuk meraih penampilan kedua berturut-turut mereka saat mereka duduk di urutan ketujuh dengan enam kualifikasi lagi yang tersisa.

Hal ini termasuk Singapore Open (13-18 Mei), Kejuaraan Bulu Tangkis Asia (dari 27 April- 2 Mei, tempat akan dikonfirmasi), dan India Open (11-16 Mei)

Hanya 16 pasangan teratas pada klasemen Race to Tokyo pada 18 Mei yang dapat berkompetisi di Tokyo, dengan batasan dua pasang per negara jika keduanya berada di posisi delapan besar.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : The Star
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Targetkan 6 Poin untuk Timnas Indonesia di Empat Laga Tersisa Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X