Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Berharap Pertemuan Menpora dan Kapolri Jadi Ajang Kebangkitan Olahraga

By Ibnu Shiddiq NF - Rabu, 10 Februari 2021 | 10:00 WIB
Menpora, Zainudin Amali dan Kapolri, Listyo Sigit Prabowo saat bertemu di Mabes Polri, Senin (8/2/2021).
Kemenpora
Menpora, Zainudin Amali dan Kapolri, Listyo Sigit Prabowo saat bertemu di Mabes Polri, Senin (8/2/2021).

BOLASPORT.COM- Persebaya Surabaya mengapresiasi pertemuan antara Menpora Zainudin Amali dan Kapolri Listyo Sigit Prabowo demi kebangkitan kegiatan olahraga, termasuk sepak bola.

Pertemuan Menpora dan Kapolri berlangsung di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Senin (8/2/2021).

Menpora dan Kapolri saling berdisikusi membicarakan perihal wacana menggulirkan segala kegiatan keolahragaan, termasuk pembahasan Liga 1 2021.

Baca Juga: Jalan Serius PSSI dan PT LIB Lewati Barikade Kepolisian

Zainudin Amali berharap agar kegiatan olahraga yang sudah mandek hingga setahun lamanya dapat diberikan restu berjalan.

Kapolri Listyo Sigit Prabowo pun menyambut baik wacana positif tersebut dan berniat memberikan lampu hijau.

Akan tetapi, segala kegiatan olahraga wajib menjalankan syarat-syarat dan ketentuan mengingat masih dalam masa pandemi.

Menaggapi hal itu, Persebaya melalui Sekretaris tim, Ram Surahman turut lega mendengar sinergi antara Menpora dan Kapolri semakin erat.

"Ini yang kami harapkan, artinya sudah ada komunikasi, kemarin kan buntu kenapa kok sepertinya ada tembok yang menghalangi, dan sekarang komunikasi sudah cair," ujar Ram Surahman dikutip dari Kompas.com

Menurut Ram Surahman, selama ini kurangnya komunikasi antara pertinggi menjadi penghambat pembahasan kegiatan olahraga tak berjalan lancar.

"Perkara nanti ada izin atau tidak setidaknya dari komunikasi ini sudah terjadi kesepahaman bahwa semuanya tahu," tutur pria asal Gresik itu.

Baca Juga: Media Korea Selatan Soroti Migrasi Besar-besaran Pemain Indonesia ke Luar Negeri

"Kalau kemarin-kemarin yang klub pahami kan bahwa tidak ada izin, itu kenapa tidak ada kejelasan. Kami juga tidak tahu langkah PSSI sudah seperti apa, kan kami juga tidak tahu," katanya.

Ia berharap dengan adanya pertemuan tersebut bisa menjadi titik terang agar geliat olahraga di Indonesia hidup kembali.

"Intinya kami berharap ada kabar bagus, semoga seperti yang kami harapkan. Kompetisi bisa ada kepastian karena itu penting bagi klub," tuturnya.

"Namun, kalau melihat kemarin bahwa protokol kesehatan harus menjadi PR besar. Harapan kami PSSI dan PT LIB juga memperhatikan," katanya.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : kompas
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X