Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mulai Lelah karena Keseringan Cedera, Neymar: Saya Tidak Sanggup

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 12 Februari 2021 | 06:10 WIB
Neymar mendapatkan cedera kala Paris Saint-Germain (PSG) melawan Caen pada babak 64 besar Piala Prancis.
TWITTER.COM/BLEACHERREPORT
Neymar mendapatkan cedera kala Paris Saint-Germain (PSG) melawan Caen pada babak 64 besar Piala Prancis.

BOLASPORT.COM - Bintang Paris Saint-Germain, Neymar, tak yakin sanggup menghadapi pelanggaran keras dari lawan yang menyebabkannya cedera. 

Diberitakan sebelumnya, kabar buruk menimpa Paris Saint-Germain (PSG) jelang laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2020-2021.

Paris Saint-Germain (PSG) dijadwalkan menghadapi Barcelona di Camp Nou pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2020-2021, Selasa (16/2/2021) atau Rabu pukul 03.00 WIB.

Menghadapi Barcelona, PSG tidak bakal diperkuat oleh pemain bintang mereka, Neymar.

Neymar dipastikan absen membela PSG kala bentrok dengan El Barca akibat menderita cedera.

Cedera didapat Neymar pada pertandingan babak 64 besar Piala Prancis melawan Caen, Rabu (10/2/2021) atau Kamis dini hari WIB.

Dalam laga yang dimenangkan 1-0 PSG tersebut, Neymar mendapat cedera ketika dilanggar oleh pemain Caen, Steeve Yago.

Baca Juga: Penemu Andres Iniesta Minta Barcelona Segera Datangkan The Next Neymar

Neymar mengungkapkan kekesalannya karena cedera tersebut. 


Editor : Beri Bagja
Sumber : As
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136