Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sulut United Jadi Opsi Pertama jika Natanael Siringoringo Kembali ke Indonesia

By Abdul Rohman - Sabtu, 13 Februari 2021 | 10:00 WIB
Manajer Sulut United, Mohamad Ridho (kaus hitam) .
RAM MAKAGIANSAR
Manajer Sulut United, Mohamad Ridho (kaus hitam) .

BOLASPORT.COM - Manajer Sulut United, Muhammad Ridho, bicara klausal yang ada dalam kesepakatan apabila Natanael Siringoringo tak lagi melanjutkan karir di luar negeri.

Sulut United resmi melepas Natanael Siringoringo ke klub Malaysia, Kelantan FC, pada Jumat (12/2/2021).

Sulut United harus berbesar hati merelakan kepergian Natanael Siringoringo ke Negeri Jiran.

Baca Juga: Pelatih Barcelona ke Gerard Pique: Hati-hati dengan Mulutmu

Sejatinya Natanael Siringoringo masuk dalam komposisi pemain yang ingin dipertahankan Sulut United untuk mengarungi kompetisi musim 2021.

Hanya saja, kontrak pemain berusia 21 tahun tersebut di Sulut United memang telah berakhir.

Muhammad Ridho mengatakan, Sulut United menjadi opsi pertama bagi Natanael Siringoringo apabila tidak lagi melanjutkan karier di luar negeri.

Baca Juga: Kenang Momen Bareng, Ole Solskjaer Masih Ingin Kejar Erling Haaland?

"Tidak ada klausul khusus, ya perjanjian kami nggak ada tertulis klausalnya," kata Muhammad Ridho.

"Cuma kalau dia (Natanael Siringoringo)
tidak di Kelantan FC lagi, dia mau balik ke Indonesia lagi."

"Ya, Sulut United jadi opsi yang pertama," sambung Muhammad Ridho kepada BolaSport.com.

Baca Juga: Jose Mourinho Bongkar Kebohongan Gareth Bale

Sementara itu, keputusan Natanael Siringoringo bergabung dengan Kelantan FC menambah deretan pemain Indonesia yang berkarier di luar negeri.

Sejumlah nama pemain Indonesia memang memilih berkarier di luar negeri di tengah kompetisi Tanah Air yang masih belum bergulir.

Di antaranya Ryuji Utomo (Penang FC), Todd Rivaldo Ferre (Lampang FC), dan Abanda Rahman (Lalenok United).

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

3 Pemain Dipastikan Batal Perkuat Timnas Indonesia di Bali untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X