Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Duet Argentina Paling Dibenci Menurut Lionel Messi

By Ade Jayadireja - Senin, 15 Februari 2021 | 13:10 WIB
Lionel Messi dan Angel Di Maria saat memperkuat timnas Argentina
TWITTER.COM/CREWSMATT19
Lionel Messi dan Angel Di Maria saat memperkuat timnas Argentina

BOLASPORT.COM - Lionel Messi blak-blakan mengatakan kepada dua rekannya di timnas Argantina, Rodrigo de Paul dan Leandro Paredes, bahwa mereka adalah sosok yang dibenci.

Rodrigo de Paul dan Leandro Paredes jadi sosok vital dalam skuad timnas Argentina dalam tiga tahun terakhir.

Mereka juga punya hubungan baik dengan Lionel Messi selaku kapten tim.

Dalam satu kesempatan, De Paul mendapat pernyataan mengejutkan dari Messi.

De Paul dan Paredes adalah duet Argentina yang dibenci oleh tim lawan karena tampil impresif sekaligus keras, begitu kata La Pulga.

Baca Juga: Man United Gagal Menang, Kata-kata Solskjaer Bikin Bruno Fernandes Kesal

Liverpool mengincar kompatriot Lionel Messi, Rodrigo De Paul, untuk menggantikan Georginio Wijnaldum.
TWITTER.COM/ANFIELDEDITION
Liverpool mengincar kompatriot Lionel Messi, Rodrigo De Paul, untuk menggantikan Georginio Wijnaldum.

"Messi mengatakan kepada saya dan Paredes bahwa kami dibenci oleh kubu lawan," tutur De Paul seperti dikutip BolaSport.com dari Mirror.

"Kami merespons dengan bilang bahwa kami harus berjuang karena dia tak bisa melakukannya. Kami pun tertawa," kata pemain Udinese itu.

Lebih lanjut, De Paul membeberkan kepribadian Messi sebagai pemimpin tim.

"Messi selalu tersedia buat kami sebagai kapten," ujar De Paul.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Mirror

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X