Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jose Mourinho Mengaku Dosa soal Cara Menangani Dua Bintang Tottenham Hotspur

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 16 Februari 2021 | 08:45 WIB
Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, mengaku ia melakukan kesalahan dalam menangani dua pemain timnya, Gareth Bale dan Dele Alli.
TWITTER.COM/SPURS
Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, mengaku ia melakukan kesalahan dalam menangani dua pemain timnya, Gareth Bale dan Dele Alli.

BOLASPORT.COM - Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, mengaku ia melakukan kesalahan dalam menangani dua pemain timnya, Gareth Bale dan Dele Alli

Dele Alli baru bermain 14 kali di semua ajang pada musim 2020-2021 dan mencetak dua gol. 

Adapun Gareth Bale tampil 16 kali dan mencetak empat gol pada semua kompetisi. 

Keduanya sama-sama terganggu isu kebugaran dan cedera. 

Baik Dele Alli maupun Gareth Bale sama-sama hanya menjadi pemain pengganti saat Tottenham Hotspur kalah 0-3 dari Manchester City di Etihad Stadium, Sabtu (13/2/2021) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.

Dikutip BolaSport.com dari Goal, Jose Mourinho mengatakan bahwa ia membuat kesalahan menangani kedua pemain ini. 

“Saya selalu menyambut pemain yang berada dalam keadaan fit dan siap bermain. Betul, para pelatih kadang-kadang melakukan kesalahan. Namun, kami bukannya tidak waras,” kata Mourinho. 

Ia pun siap menurunkan Bale, Alli, atau pemain lain yang dianggapnya fit sebagai starter pada pertandingan berikutnya. 

“Tidak ada satu pun pelatih yang mengatakan mereka tidak membutuhkan pemain tertentu untuk membantu tim, padahal mereka tahu pemain itu punya potensi,” ujar pelatih asal Portugal tersebut. 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Goal.com/en

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X