Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Punya Kontrak di Luar Nalar, Bos Bayern Muenchen Cuma Bisa Ketawa

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 17 Februari 2021 | 04:29 WIB
Tingkah nyeleneh Lionel Messi kala Barcelona bertanding melawan Real Valladolid pada laga pekan ke-14 Liga Spanyol 2020-2021.
TWITTER.COM/NTVSPOR
Tingkah nyeleneh Lionel Messi kala Barcelona bertanding melawan Real Valladolid pada laga pekan ke-14 Liga Spanyol 2020-2021.

BOLASPORT.COM - Bos Bayern Muenchen, Karl-Heinz Rummenigge, mengaku cuma bisa ketawa saat melihat kontrak Lionel Messi di Barcelona yang di luar nalar.

Lionel Messi tengah menjadi sorotan dalam beberapa waktu terakhir, tetapi bukan karena prestasinya melainkan isu kontrak mewahnya di Barca yang bocor.

Media asal Spanyol, El Mundo, menjadi yang pertama mempublikasikan rincian kontrak Messi.

Dalam laporannya tersebut, pemain berjulukan La Pulga ini diklaim mendapat upah mencapai 555 juta euro (sekitar Rp 9,4 triliun).

Itu belum termasuk beberapa bonus yang diterima oleh sang megabintang.

Baca Juga: Hasil Babak I Barcelona Vs PSG - Messi Bikin Gol Penalti ke-4, Mbappe Balas dengan Rekor, Skor 1-1

Nilai kontrak Messi senilai 555 juta euro itu hampir setara dengan setengah jumlah utang klub saat ini yakni 1,173 miliar euro (Rp 19,98 triliun).

Dalam sebuah wawancara, Karl-Heinz Rummenigge, mengaku sudah melihat kontrak Messi yang bocor.

Rummenigge berujar bahwa dia hanya bisa tertawa saat membaca rincian gaji selangit yang diterima Messi.

"Saya tertawa ketika melihat kontrak Messi dengan Barcelona," kata Rummenigger seperti dikutip BolaSport.com dari Marca.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang - Skenario Garuda Naik ke Posisi 2, Syaratnya Berat?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X