BOLASPORT.COM - Timnas Argentina rupanya punya strategi licik untuk menggaet Lionel Messi dengan membuat laga khusus untuknya.
Lionel Messi memang telah menjadi pesepak bola hebat di dunia, baik di level klub maupun tim nasional.
Di level klub, Messi sampai saat ini hanya membela Barcelona dan telah mendulang segudang prestasi.
Di level individu, Messi menjadi pemain dengan raihan Ballon d'Or terbanyak sepanjang sejarah, yakni 6 trofi.
Sementara di level klub, Messi juga telah mempersembahkan 10 gelar Liga Spanyol dan 4 gelar Liga Champions untuk Barcelona.
Baca Juga: Kylian Mbappe Tak akan Pernah Selevel dengan Lionel Messi karena 1 Alasan
La Pulga pun menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang sejarah Barcelona dengan 654 gol dari 760 laga di semua kompetisi.
Messi seolah sudah menjadi nyawa bagi Barcelona dalam 16 tahun kariernya di Camp Nou.
Tak hanya di level klub, Messi juga menjadi tumpuan utama timnas Argentina.
Meskipun belum memberikan gelar yang berarti bagi timnas Argentina, Messi tetap menjadi ikon penting Albiceleste selama ini.
Rupanya, di balik keputusan Messi membela timnas Argentina, ada strategi licik yang diterapkan.
Baca Juga: Statistik Membuktikan, Ronaldo-Messi Masuki Senjakala, Mbappe-Haaland Makin Bersinar
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Marca |
Komentar