Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Adik Marc Marquez Pamerikan Motor Baru untuk MotoGP 2021, Tak Sabar Balapan di Indonesia

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 19 Februari 2021 | 19:35 WIB
Alex Marquez berpose dengan livery tim LCR Honda Castrol untuk MotoGP 2021.
TWITTER.COM/LCR_TEAM
Alex Marquez berpose dengan livery tim LCR Honda Castrol untuk MotoGP 2021.

BOLASPORT.COM - Pembalap LCR Honda Castrol, Alex Marquez, memamerkan seragam dan livery motor yang akan digunakannya pada MotoGP 2021.

Alex Marquez akan merasakan lingkungan baru pada MotoGP 2021.

Musim lalu memperkuat tim pabrikan Repsol Honda bersama sang kakak, Alex Marquez bakal berseragam tim satelit LCR Honda pada MotoGP 2021.

Meski begitu, dukungan teknis penuh tetap didapatkan Alex Marquez. Musim depan dia juga bakal menunggangi motor Honda RC213V terbaru.

Baca Juga: KTM di MotoGP 2021, Bagai Pabrikan yang Tertukar dengan Tim Satelitnya

Alex Marquez menjadi pembalap Honda pertama yang tampil dalam peluncuran tim.

LCR Honda memperkenalkan salah satu sisi garasi mereka dalam peluncuran resmi secara daring pada Jumat (19/2/2021).

Alex Marquez bakal mewarisi garasi tim LCR Honda Castrol yang musim lalu Cal Crutchlow. Namun, dia bakal tampil sedikit berbeda.

Motor tim LCR Honda Castrol tak lagi didominasi warna hijau seperti sebelumnya. Ada tambahan aksen warna biru pada seragam dan motor Alex Marquez.

Baca Juga: Yamaha Jelaskan Alasan Franco Morbidelli Tak Dapat YZR-M1 Model Baru


REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X