Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cetak Gol Akrobatik Sambil Merem, Usaha Dele Alli Masih Belum Cukup untuk Mourinho

By Rebiyyah Salasah - Kamis, 25 Februari 2021 | 21:30 WIB
Dele Alli tampil apik saat Tottenham Hotspur menjamu Wolfsberger AC dalam leg kedua babak 32 besar Liga Europa 2020-2021, Rabu (24/2/2021) waktu setempat atau Kamis Kamis pukul 00.00 WIB.
TWITTER.COM/SPURSOFFICIAL
Dele Alli tampil apik saat Tottenham Hotspur menjamu Wolfsberger AC dalam leg kedua babak 32 besar Liga Europa 2020-2021, Rabu (24/2/2021) waktu setempat atau Kamis Kamis pukul 00.00 WIB.

BOLASPORT.COM - Aksi gelandang Tottenham Hotspur, Dele Alli, mencetak gol akrobatik sambil memejamkan mata belum cukup untuk membuatnya dilirik Jose Mourinho sebagai pilihan utama. 

Dele Alli tampil apik saat Tottenham Hotspur menjamu Wolfsberger AC dalam leg kedua babak 32 besar Liga Europa 2020-2021, Rabu (24/2/2021) waktu setempat atau Kamis Kamis pukul 00.00 WIB. 

Dalam laga yang digelar di Tottenham Hotspur Stadium, Dele Alli menjadi pahlawan kemenangan 4-0 Spurs atas Wolfsberger

Gelandang asal Inggris ini mencetak satu gol dan menciptakan dua assist. 

Gol Alli dicetak saat laga baru berjalan 11 menit dengan aksi akrobatik sambil merem. 

Baca Juga: Soal Masa Depan Alli dan Bale di Tottenham, Mourinho Bilang Begini

Berawal dari umpan silang Matt Doherty, Alli mengontrol bola dengan kaki kanannya dan melakukan tendangan salto dari dalam kotak penalti.

Bola yang mengarah ke sisi kanan gawang Wolfsberger AC tak mampu dijangkau oleh kiper Manuel Kuttin. 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

Bobotoh Ayo Bantu, Persib Segera Punya Training Center Seluas 10 Hektar Terbesar dan Termewah di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X