Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - AC Milan Bengong, 4 Pemain Lawan Berkeliaran Seenak Jidat, Untung Donnarumma Dewa

By Dwi Widijatmiko - Jumat, 26 Februari 2021 | 06:55 WIB
Penyelamatan spektakuler Gianluigi Donnarumma dalam laga AC Milan vs Crvena Zvezda di Liga Europa, Kamis (25/2/2021) di San Siro.
TWITTER @AC_MILANFR
Penyelamatan spektakuler Gianluigi Donnarumma dalam laga AC Milan vs Crvena Zvezda di Liga Europa, Kamis (25/2/2021) di San Siro.

BOLASPORT.COM - AC Milan kembali tampak payah dalam bertahan di situasi bola mati, beruntung ada Gianluigi Donnarumma yang menyelamatkan mereka.

Kiper Gianluigi Donnarumma menjadi pahlawan AC Milan dalam laga leg kedua babak 32 besar Liga Europa, Kamis (25/2/2021) di San Siro.

Tepat pada hari ulang tahunnya yang ke-22, Gianluigi Donnarumma membuat salah satu penyelamatan terbaik sepanjang kariernya.

Aksi tersebut menyelamatkan klub top Liga Italia itu dari kekalahan melawan Crvena Zvezda.

Imbang 2-2 di kandang lawan pada leg pertama, AC Milan ditahan 1-1 di rumah sendiri sehingga hanya lolos ke babak 16 besar Liga Europa lewat keunggulan agresivitas gol tandang.

Di menit ke-68 saat skor laga leg kedua masih 1-1, Donnarumma membuat sebuah penyelamatan super.

Baca Juga: Ribut-ribut di Akhir Laga AC Milan Vs Crvena Zvezda, Pertaruhan Nyawa Skuad Asuhan Eks Inter Dicuekin Wasit

Di muka gawang, Donnarumma memperlihatkan refleks luar biasa untuk memblok bola tembakan voli Sekou Sanogo.

Donnarumma tampil brilian, tetapi momen itu sekaligus memperlihatkan ada yang salah dari permainan AC Milan terutama dari cara bertahan menghadapi situasi bola mati.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Twitter, Football Italia
REKOMENDASI HARI INI

Bawa Kabar Bagus ke AC Milan, Eliano Reijnders Bocorkan Masa Depan Sang Kakak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X