Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Tim Nasional Inggris Dukung Wacana Negaranya Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2030

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 3 Maret 2021 | 00:30 WIB
Pelatih tim nasional Inggris, Gareth Southgate, antusias dengan wacana Inggris menjadi tuan rumah Piala Dunia 2030.
japrit
Pelatih tim nasional Inggris, Gareth Southgate, antusias dengan wacana Inggris menjadi tuan rumah Piala Dunia 2030.

Menurut Southgate, menjadi tuan rumah Piala Dunia 2030 akan memotivasi The Three Lions untuk tampil lebih bagus. 

“Sebagai tim, Inggris harus ingat bahwa menjadi tuan rumah tidak menjamin kesuksesan. Kami takkan otomatis juara hanya karena pertandingan diadakan di Wembley,” tuturnya. 

“Kami harus bermain bagus dan mempersiapkan diri dengan baik,” ucap Southgate.

Baca Juga: Satu Pemain Timnas U-19 Indonesia Unjuk Gigi Lagi di Liga Jerman

Lebih lanjut, Southgate optimistis status tuan rumah akan membangkitkan semangat warga Inggris. 

“Inggris punya liga sepak bola yang sangat hebat dan semua orang mendukung klub favorit mereka dengan sepenuh hati,” ucap dia.

“Ada masanya orang-orang tidak peduli soal sepak bola internasional, biasanya saat saya harus memilih pemain dari klub.” 

Baca Juga: Pelatih Ternama Calon Lawan Shin Tae-yong Siapkan Amunisi Baru untuk Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia

“Namun, turnamen sebesar Piala Dunia adalah ajang nasional. Semua orang akan menonton bersama keluarga mereka dan melewati segalanya bersama,” tutup Southgate.

Sebelum Piala Dunia 2030, Inggris bertanggung jawab menjadi salah satu negara penyelenggara Piala Eropa 2020 yang akan dilaksanakan pada pertengahan 2021. 

Jadwal ini merupakan jadwal revisi dari rencana semula, yaitu pada tahun lalu, karena pandemi Covid-19. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Usai Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Bernasib Apes di Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X