Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mainkan Laga Ke-300, Bukti Kesetiaan Marco Reus bersama Borussia Dortmund

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Rabu, 3 Maret 2021 | 10:30 WIB
Kapten Borussia Dortmund, Marco Reus, membuktikan kesetiaannya bersama tim ketika memainkan laga ke-300 kontra Borussia Moenchengladbach.
TWITTER.COM/OPTAFRANZ
Kapten Borussia Dortmund, Marco Reus, membuktikan kesetiaannya bersama tim ketika memainkan laga ke-300 kontra Borussia Moenchengladbach.

BOLASPORT.COM - Kapten Borussia Dortmund, Marco Reus, membuktikan kesetiaannya bersama tim ketika memainkan laga ke-300 kontra Borussia Moenchengladbach.

Borussia Dortmund bertandang ke markas Borussia Moenchengladbach dalam laga perempatfinal DFB-Pokal 2020-2021, Selasa (2/3/2021) waktu setempat.

Berduel di Stadion Borussia-Park, Dortmund sukses mengalahkan Moenchengladbach dengan skor tipis 1-0.

Satu-satunya gol Borussia Dortmund dicetak oleh Jadon Sancho pada babak kedua, tepatnya menit ke-66.

Bermula dari skema serangan balik, Sancho menuntaskan umpan Marco Reus dengan sepakan mendatar ke pojok kanan bawah gawang Borussia Moenchengladbach.

Baca Juga: Bak Saga Barcelona-Real Madrid, Arema FC Bisa Alami Pengkhianatan Kedua Jika KH Yudo 'Membelot' ke Persebaya

Si kulit bulat sempat mengenai tiang sebelum akhirnya masuk ke gawang yang dijaga kiper Tobias Sippel.

Dengan hasil ini, Borussia Dortmund menjadi tim pertama yang melangkah ke semifinal DFB-Pokal 2020-2021.

Bagi Marco Reus, duel kontra Moenchengladbach membuat sang kapten menorehkan pencapaian spesial.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Opta Franz, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136