Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Bertanding, Para Pemain Tira Persikabo Nilai Seperti Kena Prank

By Rinaldy Azka Abdillah - Kamis, 4 Maret 2021 | 07:15 WIB
Hanif Sjahbandi dan Muhammad Rafli sedang berlatih dalam pemusatan latihan timnas U-22 Indonesia di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Hanif Sjahbandi dan Muhammad Rafli sedang berlatih dalam pemusatan latihan timnas U-22 Indonesia di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.

BOLASPORT.COM - Para pemain Tira Persikabo nampaknya tanggapi gagalnya bertanding melawan timnas U-22 Indonesia dengan santai.

Bahkan banyak pemain Tira Persikabo yang menilai tengah terkena prank.

Bagaimana tidak, timnas U-22 Indonesia dan Tira Persikabo yang sudah bersiap sejak jauh hari harus gagal bertanding tepat 30 menit sebelum laga dimulai.

Bagi yang tidak tahu, prank sendiri adalah sebuah senda gurau yang ditujukan kepada orang dengan maksud untuk menjahilinya.

Baca Juga: Ucapan Syukur Bali United di Balik Pembatalan Laga Timnas U-22 Indonesia Vs Tira Persikabo

Hal tersebut terlihat dari unggahan para pemain di Instastory-nya.

Sebagai contoh Guntur Triaji yang mengunggah sebuah emoji dengan kepala yang berasap ditambah dengan tulisan prank lagi.

"Prank lagi. Bukan H-2 atau H-1 lagi, tapi H-30 menit," tulisnya sembari memberikan emoji tertawa.

Baca Juga: Pemain Muda akan Jadi Tumpuan Persebaya di Piala Menpora 2021

Ada lagi Rifad Marasabessy yang justru iba dengan keadaan saat ini.

Ia merasa kasihan karena terus kena prank.

"Kasihan kena prank terus" tulisnya

Baca Juga: Pemain Muda akan Jadi Tumpuan Persebaya di Piala Menpora 2021

Hingga saat ini belum diketahui apakah laga dibatalkan atau justru ada harapan untuk kembali digelar.

Begitu juga dengan laga melawan Bali United apakah akan dilanjut atau justru turut dibatalkan.

Bahkan akibat kejadian tersebut, Bali United gagal terbang ke Jakarta guna melawan timnas U-22 Indonesia.

Baca Juga: Uji Coba Timnas U-22 Indonesia Vs Tira Persikabo Batal, Instagram Indosiar Turut Jadi Korban

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Barcelona Butuh Pengganti Darurat, Kiper Pensiun sampai Legenda Real Madrid Jadi Target Kilat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
6
14
3
Persib
6
12
4
Bali United
6
11
5
PSM
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Persija Jakarta
6
8
9
Barito Putera
6
8
10
Dewa United
6
7
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Napoli
5
10
3
Udinese
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
5
8
7
Milan
5
8
8
Lazio
5
7
9
Atalanta
4
6
10
Roma
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X