Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PT LIB Belum Resmikan Jadwal Piala Menpora 2021 yang Beredar

By Wila Wildayanti - Kamis, 11 Maret 2021 | 20:00 WIB
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita, sedang wawancara eksklusif dengan BolaSport.com pada 19 November 2020
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita, sedang wawancara eksklusif dengan BolaSport.com pada 19 November 2020

BOLASPORT.COM - Direktur PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita, angkat bicara terkait beredarnya jadwal pertandingan Piala Menpora 2021.

Jadwal Piala Menpora 2021 dari tim pembuka hingga final telah beredar sejak Kamis (11/3/2021) siang WIB.

Dalam jadwal yang beredar Arema FC lawan Tira Persikabo akan menjadi laga pembuka Piala Menpora 2021 yang bergulir pada 21 Maret mendatang.

Menanggapi hal ini Akhmad Hadian menegaskan bahwa terkait jadwal pertandingan turnamen pramusim itu hingga saat ini belum diresmikan.

Baca Juga: Riony Mainaky: Dulu Jepang Takut Hadapi Pemain Indonesia, Kini Kebalikannya

Menurutnya, jadwal yang telah beredar itu baru hanya draft saja, dan rencananya Jumat (12/3/2021) baru akan diresmikan oleh tim penyelenggara.

"Sementara memang seperti itu (Arema FC vs Tira Persikabo). Tapi itu belum disahkan, jadi dapat berubah. Nanti resminya setelah di sahkan," ujar Akhmad Hadian kepada BolaSport.com, Kamis (11/3/2021).

"Besok akan kami resmikan jadwalnya," ucapnya.

Akhmad Hadian mengatakan bahwa draft yang beredar itu memang benar dari PT LIB.

Tetapi itu baru diberikan ke klub, agar klub bisa segera menyusun persiapan untuk menghadapi lawan pertama mereka di Piala Menpora 2021 nanti.

Walaupun jadwal pertandingan tersebut masih dapat berubah juga karena memang belum ada statmen resmi dari Organizing Committee (OC).

Baca Juga: Fokus Tingkatkan Performa, Teja Paku Alam Enggan Pikirkan Tim Lain

Hadian menegaskan, sebelum ada pernyataan langsung dari tim penyelenggara maka bisa dipastikan jadwal masih bisa berubah dan belum resmi.

"Kami kirim dulu ke klub karena diperlukan untuk menyusun tim dan strategi," kata Hadian.

Baca Juga: Dejan Antonic: PSS Sleman Tak Takut Lawan Siapapun

"Namun itu belum resmi karena belum ada statement resmi dari OC ya," tuturnya.

Sementara itu, pembuakaan Piala Menpora 2021 telah dipastikan bakal berlangsung pada 21 Maret mendatang, di Stadion Manahan, Solo.

Baca Juga: Blak-blakan, Guardiola Sebut Uang Bikin Manchester City Menang

Untuk tim pembuka Piala Menpora dipastikan dari Grup A yang akan berkandang di Stadion Manahan.

Empat tim yang kemungkinan jadi tim pembuka yakni Arema FC, PSIS Semarang, PS Tira Persikabo, dan Barito Putera.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X